Tag Archives: KSPI

Tolak Kenaikan 8,51%, KSPI Akan Lakukan Aksi di Kemenaker dan 100 Kab/Kota Industri

FAKTAJABAR.CO.ID – Buruh menolak kenaikan upah minimum tahun 2020 sebesar 8,51% dengan menggunakan formula yang diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan. Demikian disampaikan Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) yang juga Presiden Federasi Serikat Pekerja Indonesia (FSPMI) Said Iqbal di Jakarta, Senin (28/10/2019). Kenaikan UMP dan UMK tahun 2020 sebesar 8,51% disampaikan Pemerintah dalam Surat Edaran ...

Read More »

KSPI Tolak Kenaikan Upah 2020 Sebesar 8,51 Persen

FAKTAJABAR.CO.ID – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menolak kenaikan upah minimum sebesar 8,51% sebagaimana yang disebutkan dalam Surat Edaran Menteri Ketenagakerjaan. Sebab kenaikan ini mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan (PP 78/2015) yang selama ini ditolak oleh buruh Indonesia. Menurut Presiden KSPI Said Iqbal, yang seharusnya dilakukan pemerintah adalah segera merevisi PP 78/2015, khususnya terkait dengan ...

Read More »

KSPI Tolak Kepmenaker Nomor 228 Tahun 2019 Tentang Jabatan Tertentu yang Dapat Diduduki TKA

FAKTAJABAR.CO.ID – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menolak perluasan jenis pekerjaan yang boleh diisi oleh Tenaga Kerja Asing (TKA). KSPI menganggap kebijakan ini berpotensi mengancam keberadaan tenaga kerja lokal. Presiden KSPI Said Iqbal menilai, dengan membebaskan TKA bisa bekerja di berbagai jenis pekerjaan, akan membuat pencari kerja lokal asal Indonesia kesulitan mendapat pekerjaan. “Kebijakan ini bertentangan dengan Undang-Undang Ketenagakerjaan, khususnya ...

Read More »

KSPI: Kenaikan BPJS Kesehatan Menurunkan Daya Beli Masyarakat

KARAWANG – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menolak kenaikan iuran BPJS Kesehatan. Hal ini, karena, kenaikan iuran BPJS Kesehatan akan membuat daya beli masyarakat jatuh. Hal ini disampaikan Presiden KSPI Said Iqbal di Jakarta, Selasa (3/9/2019). Said Iqbal mencontohkan, untuk peserta kelas III rencananya naik dari 25 ribu menjadi 42 ribu. Jika dalam satu keluarga terdiri dari suami, istri, dan ...

Read More »

Tolak Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan dan Revisi UU Ketenagakerjaan, KSPI Persiapkan Aksi di 10 Provinsi

FAKTAJABAR.CO.ID – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menolak rencana kenaikkan iuran BPJS Kesehatan. Hal ini, karena, kenaikan iuran tersebut akan memberatkan masyarakat dan bukan solusi untuk menyelesaikan defisit. Hal ini disampaikan oleh Presiden KSPI Said Iqbal di Jakarta, Jumat (30/8/2019). Menurut Iqbal, defisit anggaran BPJS Kesehatan adalah bukti ketidakmampuan managemen BPJS dalam mengelola penyelenggaraan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Oleh karena ...

Read More »

KSPI Tolak Rencana Pemotongan Gaji Karyawan PLN untuk Ganti Rugi

FAKTAJABAR.CO.ID – Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) yang juga Presiden Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Said Iqbal menolak rencana PLN yang akan memotong gaji karyawannya untuk membayar kerugiaan akibat padamnya listrik. “Kami tidak setuju pemotongan upah karyawan untuk ganti rugi akibat padamnya listrik kemarin,” kata Iqbal. Dia menilai, pemotongan upah akibat padamnya listrik melanggar Undang-Undang Ketenagakerjaan. Menurut Iqbal, ...

Read More »

Sikap KSPI Terkait Revisi UU Ketenagakerjaan, PP No 78 Tahun 2015, dan Gelombang PHK

FAKTAJABAR.CO.ID – Serikat buruh menolak rencana revisi Undang-Undang Ketenagakerjaan yang merugikan hak-hak buruh. Sebagaimana diketahui, pemerintah menginginkan ada perbaikan iklim investasi, dimana Undang-Undang Ketenagakerjaan dianggap terlalu kaku serta tidak ramah investasi dan oleh karenanya perlu direvisi. Sementara itu, untuk menyuarakan penolakannya, di beberapa daerah buruh menggelar aksi unjuk rasa. Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) yang juga Presiden Federasi Serikat ...

Read More »