Tag Archives: PJJ tidak efektif

Sekolah Bisa Inovasi Pembelajaran Jarak Jauh Melalui Radio

H. Asep Syaripudin Karawang – Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Karawang diharapkan bisa optimalkan pembelajaran jarak jauh (PJJ). Pasalnya, di masa pandemi Covid-19 di Karawang ini terus meningkat setiap hari. Sebab itu, bisa mencarikan solusi alternatif dalam kegiatan belajar mengajar siswa bila mengalami kendala dalam PJJ. Demikian disampaikan Ketua Komisi IV DPRD Karawang, H. Asep Syaripudin, Selasa (4/11/2020). ...

Read More »