Tag Archives: PKBM

FK PKBM dan SKB Kabupaten Karawang Lounching Program Paket C Vokasi

KARAWANG-Sebagai bentuk layanan pendidikan menengah yang setara dengan Sekolah Menengah Atas (SMA)/Madrasah Aliyah (MA), yang berada pada jalur pendidikan nonformal, dengan dilengkapi keterampilan terstruktur dan dibuktikan dengan sertifikat uji kompetensi di kabupaten Karawang, FK PKBM dan SKB Kabupaten Karawang melaunching program paket C Vokasi, Selasa (5/2). Dalam lounching program tersebut hadir Kasubdit Kesetaraan dan Pendidikan Berkelanjutan Kementrian pendidikan dan Kebudayaan, ...

Read More »

13 PKBM di Karawang Siap Menyelenggarakan UNBK Mandiri

KARAWANG-Usai sukses menyelenggarakan ujian nasional pendidikan kesetaraan menggunakan sistem ujian nasional berbasis komputer (UNBK), FK PKBM Kabupaten Karawang kini kembali membuat gebrakan baru dengan rencana menyelenggarakan UNBK secara mandiri. Hingga kini ada sekitar 13 PKBM yang siap menyelenggarakan UNBK secara mandiri. Kasi pendidikan masyarakat (Dikmas) Dinas Pendidikan dan Olahraga Kabupaten Karawang, Udan Supriyadi mengatakan, upaya PKBM untuk menyelenggarakan UNBK mandiri ...

Read More »

PKBM Assolahiyah Berkarya Wisata ke Monumen Tugu Kebulatan Tekad

Peduli Sejarah Proklamasi Kemerdekaan KARAWANG-Sebagai bentuk kepedulian terhadap warisan budaya bangsanya, baik berupa bangunan bersejarah yang telah menjadi Bangunan Cagar Budaya (BCB) maupun kesenian tradisional, sekaligus untuk menanamkan nilai-nilai perjuangan, budaya dan wawasan kebangsaan, Pusat Kegiatan Belajar Mengajar (PKBM) Assolahiyah mengadakan kegiatan “Karya Wisata 2018” dengan mengunjungi monumen tugu kebulatan tekad Rengasdengklok, Karawang. Dalam kunjungan perdannya di Monumen Kebulatan Tekad ...

Read More »

Pelepasan Peserta Magang PKBM Assolahiyah

KARAWANG-PKBM Assolahiyah melepas 8 siswa kejar Paket C untuk melakukan pemagangan diberbagai Instansi di Karawang. Pelepasan siswa tersebut dilakukan di kantor Satuan Pendidikan Non Formal Sanggar Kegiatan Belajar (SPNF SKB), Tanjungmekar, Karawang Barat, Kamis (25/10). Kegiatan pemagangan tersebut dilaksanakan dalam rangka peningkatan mutu PKBM Assolahiyah dalam tujuan relepansi pendidikan dengan tuntutan kebutuhan tenaga kerja. Disampaikan Penilik Pembina PKBM Assolahiyah, Darmaji ...

Read More »

PKBM Tingkatkan IPM Melalui Karawang Cerdas

KARAWANG-Pendidikan Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) memiliki arti penting untuk meningkatkan kualitas dalam memberikan pembelajaran kepada siswa. Program Karawang Cerdas yang juga terdapat di PKBM, diharapkan akan memberikan dampak pada peningkatan Indeks Pembangunan Manusia (IPM). Sebab lembaga ini memiliki peran dalam mencerdaskan masyarakat di daerah. Ketua Forum Komunikasi PKBM Kabupaten Karawang, Heru Saleh mengatakan, Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) bisa menjadi ...

Read More »

Kabupaten Karawang Melaju ke Tingkat Nasional Usai Jadi Juara Umum GTK Paud dan Dikmas Tingkat Provinsi

KARAWANG-Kabupaten Karawang kembali menorehkan prestasinya sebagai juara umum pada ajang Apresiasi GTK PAUD dan Dikmas Tingkat Provinsi Jawa Barat di Hotel Marina Lembang, Bandung Barat, 6-8 Mei 2018. Kabupaten Karawang meraih 3 medali emas, 2 medali perak, 1 medali perunggu dan 1 juara harapan 2. Para juaranya yaitu, Vebby Julianti asal PAUD Mulyajaya Ciampel juara 1 kategori guru PAUD, Siti ...

Read More »

PKBM Berharap Punya Gedung Seperti Sekolah Formal

KARAWANG – Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) di Kabupaten Karawang berharap bisa memilki gedung sendiri layaknya sekolah formal lantaran masih sebagian besar PKBM di daerah setempat kegiatan belajarnya masih menumpang di SD. Ini dikatakan Ketua PKBM Buana Mekar Kecamata Tegal Waru Mahmud Iskandar. “Kalau saja PKBM punya gedung seperti sekolah fromal di Karawang, tidak menumpang, kami yakin hasil output PKBM ...

Read More »

Tim Penilik Dinas Pendidikan Karawang Tinjau Langsung Pelaksanaan USBN di PKBM TSMD

KARAWANG-Tim penilik Dinas Pendidikan Kabupaten Karawang meninjau langsung pelaksanaan Ujian Sekolah Berbasis Nasional (USBN) di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat Tim Suara Masyarakat Dawuan (PKBM TSMD) di Kecamatan Cikampek, Sabtu (24/3). Pelaksanaan USBN sendiri akan berlangsung dari tanggal 24-25 Maret 2018 dan 31 Maret – 1 April 2018. Ketua PKBM TSMD, Sadili, S.pd mengatakan USBN tahun 2017/2018 ini diharapkan menjadikan para ...

Read More »

Roadshow Bina Wilayah Forum Pengelola PKBM Diharapkan Tingkatkan Kualitas Pendidikan

TELAGASARI- Forum Komunikasi Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat ( FK PKBM) Karawang gelar roadshow bina wilayah pada 46 PKBM se Karawang mulai Januari 2018. Bina wilayah dibagi dalam 5 zona yang sebelumnya digelar di Kecamatan Pakisjaya dan kali ini kegiatan tersebut diadakan di Kecamatan Telagasari Sabtu 26/1 kemarin. Ketua Forum PKBM Karawang, Heru Saleh mengatakan, Bina Wilayah ini adalah program yang ...

Read More »