FAKTA.KARAWANG – Komisi IV DPRD Kabupaten Karawang mengapresiasi atas keberpihakan Bupati Karawang terhadap dunia Pendidikan, khususnya untuk sarana prasarana pendidikan dasar (dikdas). “Selain itu kami juga mendorong adanya akselarasi (percepatan) dalam penyelenggaraan (perbaikan) sarpras Pendidikan di seluruh Kabupaten Karawang,” ujar Sekretaris Komisi IV DPRD Karawang dan juga Ketua Fraksi Amanat Golkar, Asep Syaripudin, Kamis 15 Januari 2026. Asep Ibe, sapaan ...
Read More »headline
RDP DPRD Karawang Soroti Lemahnya Dasar Regulasi dan Keamanan Sistem Pilkades Digital
FAKTA.KARAWANG – Tim kuasa hukum calon kepala desa nomor urut 4 Pilkades Digital Cikampek Utara menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Komisi I DPRD Kabupaten Karawang, pada Rabu 14 Januari 2026. RDP tersebut turut dihadiri Inspektorat Daerah, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Provinsi Jawa Barat, DPMD Kabupaten Karawang, Camat Cikampek, serta Bagian Hukum Pemkab Karawang. Dalam forum itu terungkap ...
Read More »Pelarian Berakhir di Subang, Dua Spesialis Curanmor Dibekuk Tim Sanggabuana Polres Karawang
FAKTA.KARAWANG – Jajaran Polres Karawang kembali berhasil mengungkap tindak pidana Pencurian dengan Pemberatan (Curat/Curanmor). Tim Taktis Sanggabuana Polres Karawang mengamankan dua orang pelaku pada Rabu (14/1/2026) sekitar pukul 16.00 WIB. Kapolres Karawang AKBP Fiki N. Ardiansyah melalui Kasi Humas IPDA Cep Wildan menyampaikan bahwa penangkapan tersebut merupakan hasil pengembangan laporan masyarakat terkait kasus pencurian kendaraan bermotor di wilayah hukum Polres ...
Read More »Tingkatkan Keimanan, Polsek Klari Laksanakan Binrohtal dan Santuni Anak Yatim
FAKTA.KARAWANG – Jajaran Polsek Klari Polres Karawang melaksanakan kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) sekaligus berbagi santunan kepada anak yatim pada Kamis, (15/01/2026). Kegiatan ini digelar di masjid Al Danish Mapolsek Klari dipimpin langsung oleh Kapolsek Klari Kompol H Bambang Sumitro.SH. MM. CHRA, sebagai bentuk penguatan spiritual anggota Polri serta wujud kepedulian terhadap masyarakat sekitar. Kapolres Karawang AKBP Fiki ...
Read More »Wakil Gubernur Provinsi Jawa Barat Membuka Rapat Kerja Wilayah FK-PKBM Provinsi Jawa Tahun 2026
FATAJABAR.CO.ID – Wakil Gubernur Provinsi Jawa Barat H. Erwan Setiawan,SE menghadiri dan berkesempatan membuka secara resmi kegiatan Rapat Kerja Wilayah DPW FK PKBM Provinsi Jawa Barat Tahun 2026. Wagub menyampaikan dukungan dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat terhadap keberadaan PKBM di Jawa Baratm. Pihaknya akan menjembatani dengan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat terkait kegiatan dengan peserta didik, pendidik & tenaga kependidikan. ...
Read More »Tidak Ada Demonstrasi Security, Tapi Berkumpul Untuk Menunggu Musyawarah
FAKTA.KARAWANG – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Karawang menyampaikan klarifikasi bahwa informasi tentang adanya demonstrasi security di rumah sakit tersebut adalah tidak benar. Sejumlah orang yang mengaku sebagai security berkumpul di depan lobi RSUD Karawang, bukan demonstrasi tetapi sedang menunggu pihak manajemen RSUD Karawang. “Kami meluruskan informasi bahwa tidak ada demonstrasi security di RSUD Karawang. Mereka (security) yang berkumpul ...
Read More »Tinjau Lokasi Banjir di Tirtajaya, DPRD Karawang Dorong Penanganan Cepat dan Solusi Jangka Panjang
FAKTA.KARAWANG– Anggota DPRD Kabupaten Karawang, Taman bersama Wakil Bupati Karawang H. Maslani, BPBD, serta unsur Muspika Kecamatan Tirtajaya meninjau langsung kondisi masyarakat yang terdampak banjir di Desa Kutamakmur dan Desa Srikamulyan, Rabu (14/1/2025). Rombongan yang terdiri dari Camat Tirtajaya, Polsek, Koramil, serta Kepala Desa Kutamakmur, Kepala Desa Srikamulyan, dan Kepala Desa Srijaya tersebut melihat secara langsung dampak banjir yang merendam ...
Read More »Nurul Fajriayah Kembali Pimpin IPeKB Karawang
FAKTA.KARAWANG – Nurul Fajriyah kembali terpilih sebagai Ketua Ikatan Penyuluh Keluarga Berencana (IPeKB) Kabupaten Karawang untuk periode 2026–2030. Ia ditetapkan dalam Musyawarah Cabang (Muscab) IPeKB Karawang yang digelar di Balai Indung Nyi Pager Asih, Kompleks Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang, Kamis (15/1/2026). Muscab tersebut merupakan forum tertinggi organisasi di tingkat cabang yang dihadiri oleh pengurus dan anggota IPeKB dari berbagai wilayah ...
Read More »Angka Pengangguran Tinggi, DPRD Karawang Dorong Desa Bermitra dengan Perusahaan
FAKTA.KARAWANG– Komisi I DPRD Kabupaten Karawang menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) membahas usulan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) program satu desa satu pabrik dengan skema pola orang tua asuh, Rabu (14/1/2026). RDP tersebut digelar sebagai upaya mengentaskan ketimpangan perekonomian dan menekan angka pengangguran, khususnya di wilayah Karawang Utara. Ketua Komisi I DPRD Karawang, Asep Saepudin Zuhri, menyampaikan bahwa draf Raperda tersebut ...
Read More »Grand Opening Golden Eight Cafe & Billiard Karawang Dihadiri Bupati Karawang, Dorong Ekosistem Olahraga & Hiburan Lokal
FAKTA.KARAWANG – Golden Eight Cafe & Billiard Karawang resmi dibuka dan langsung menarik perhatian publik. Momen grand opening ini terasa semakin istimewa dengan kehadiran Bupati Karawang, yang turut memberikan dukungan terhadap hadirnya ruang hiburan dan olahraga baru bagi masyarakat Karawang. Acara grand opening berlangsung meriah dan dihadiri oleh berbagai kalangan, mulai dari unsur pemerintah daerah, komunitas billiard, pelaku industri kreatif, ...
Read More »
Fakta Jabar Cerdas Mengupas Lugas Mengulas Selalu Menjadi Referensi