FAKTAJABAR.CO.ID – Pencak silat, salah satu warisan budaya Indonesia telah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat sejak zaman dahulu. Tidak hanya sebagai olahraga, pencak silat juga mengajarkan tentang kebaikan, sikap, perilaku, sopan santun, kerohanian dan spiritual kepada setiap insan yang mengikuti pelatihan. “Ajaran kebaikan dalam pencak silat sangat penting bagi kami. Kami berusaha untuk mengembangkan pencak silat sebagai sarana untuk meningkatkan ...
Read More »Karawang
Paguron Pencak Silat Betako Merpati Putih Cabang Karawang Siap Dukung POPWILDA Jawa Barat 2026
FAKTAJABAR.CO.ID – Paguron Pencak Silat Betako Merpati Putih Cabang Karawang menyatakan kesiapannya untuk mendukung dan meramaikan persiapan Pekan Olahraga Wilayah (Popwilda) Jawa Barat 2026. Ketua PPS Betako Merpati Putih Cabang Karawang, Nugroho Dwi Santoso, menyatakan bahwa pencak silat bukan hanya sekedar olahraga, tapi juga merupakan warisan budaya bangsa yang perlu dilestarikan dan dikembangkan. “Dengan semangat dan dedikasi, kami siap mengharumkan ...
Read More »Dari Latihan Pencak Silat Sejak Kecil Hingga Menjadi Wasit Juri Tingkat Nasional
FAKTAJABAR.CO.ID – Nama Mulyana Sadeli telah tercatat sebagai Anggota Wasit Juri Indonesia (WJI) Tingkat Nasional di Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI). Mungkin tidak asing lagi di kalangan pecinta pencak silat di Indonesia. Apalagi di Kabupaten Karawang, Mulyana menjabat sebagai Ketua Wasit Juri di Kota Pangkal Perjuangan. Pengan pengalaman lebih dari 20 tahun sebagai wasit juri, Mulyana telah menjadi salah satu ...
Read More »Perguruan Silat Tadjimalela Karawang Siap Meraih Prestasi di POPWILDA Jawa Barat
FAKTAJABAR.CO.ID – Perguruan Silat Tadjimalela Cabang Karawang terus berupaya mencetak bibit atlit dan para kader pesilat yang menjunjung tinggi nilai budaya selain dari prestasi. Hal ini disampaikan oleh Saepudin Lubis, Ketua Perguruan Silat Tadjimalela Cabang Karawang, saat dihubungi media Fakta Jabar. Selasa, 27 Januari 2026. “Kami memiliki visi untuk mencetak pesilat yang tidak hanya berprestasi, tetapi juga berakhlak baik dan ...
Read More »DPRD Kabupaten Karawang Meninjau Lokasi Banjir
FAKTAKARAWANG – Pimpinan DPRD Kabupaten Karawang menegaskan perang terhadap banjir yang selama bertahun-tahun menghantui warga Desa Sukamakmur, Kecamatan Telukjambe Timur. Tidak ingin sekadar datang membawa bantuan, jajaran legislatif meminta penanganan ekstrem dan berkelanjutan agar wilayah cekungan itu tak lagi menjadi langganan genangan setiap musim hujan. Ketua DPRD Karawang H. Endang Sodikin turun langsung bersama tiga Wakil Ketua DPRD, yakni H. ...
Read More »Torehkan Prestasi ! Bupati Karawang Terima Penghargaan UHC Award Tahun 2026
FAKTAJABAR.CO.ID – Pemerintah Kabupaten Karawang kembali menorehkan prestasi di bidang pelayanan kesehatan. Kabupaten Karawang resmi menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Awards atas komitmennya dalam menjamin akses layanan kesehatan bagi seluruh masyarakat. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Bupati Karawang, H. Aep Syaepuloh, S.E., yang mewakili Pemerintah Kabupaten Karawang, bertempat di Ballroom JI-EXPO Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa, 27 Januari 2026. Dalam ...
Read More »Dukung Program JKN, Ratusan Kepala Daerah Terima Penghargaan di UHC Awards 2026
FAKTAJABAR.CO.ID – Sebanyak 31 pemerintah provinsi serta 397 pemerintah kabupaten dan kota menerima penghargaan pada ajang Universal Health Coverage (UHC) Awards Tahun 2026. Penghargaan ini merupakan apresiasi yang diberikan BPJS Kesehatan kepada kepala daerah baik di tingkat provinsi maupun kabupaten/kota, dalam memberikan perlindungan kesehatan masyarakat melalui Program JKN, Selasa (27/1/2026). Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron Mukti, menyampaikan bahwa capaian tersebut ...
Read More »Tanggapi Aduan Warga, DPRD Karawang Tinjau Tanggul Citarum yang Rawan Jebol Ditambal Terpal
FAKTAKARAWANG– Menindaklanjuti pengaduan warga terkait kondisi tanggul Sungai Citarum yang dinilai dalam kondisi darurat, Anggota DPRD Karawang Daerah Pemilihan (Dapil) 3, Hj. Saidah Anwar, langsung meninjau lokasi di Dusun Kramatjaya, Desa Telukbango, Kecamatan Batujaya, Kabupaten Karawang, Selasa(27/01/2026). Saidah Anwar menyampaikan, kondisi tanggul saat ini sangat memprihatinkan karena penanganan sementara hanya menggunakan terpal sebagai penahan rembesan air. Menurutnya, hal tersebut tidak ...
Read More »Layanan Paspor Simpatik Imigrasi Karawang Tuai Apresiasi Positif dari Masyarakat
FAKTAJABAR.CO.ID – Layanan Paspor Simpatik yang diselenggarakan oleh Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang mendapat apresiasi positif dari masyarakat. Kehadiran layanan ini dinilai memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam mengurus paspor. Sejumlah pemohon mengaku terbantu dengan pelaksanaan layanan yang cepat. Masyarakat menilai pelayanan yang diberikan berjalan lancar, dengan alur yang jelas serta petugas yang responsif dalam memberikan informasi. Salah satu pemohon, ...
Read More »Komisi IV DPRD Karawang Desak Pemkab Tambah Ruang Kelas SDN Kamojing I Usai Siswa Belajar di Teras Masjid
FAKTAKARAWANG – Persoalan kekurangan ruang kelas di SDN Kamojing I, Kecamatan Cikampek, yang sejak 2022 memaksa siswa belajar di teras masjid, kini mendapat perhatian serius dari Komisi IV DPRD Karawang. Ketua Komisi IV DPRD Karawang Asep Junaedi menegaskan Pemerintah Kabupaten Karawang wajib segera membangun tambahan ruang kelas bagi sekolah tersebut. “Ya wajib lah bagi pemerintah daerah, melalui Dinas Pendidikan dan ...
Read More »
Fakta Jabar Cerdas Mengupas Lugas Mengulas Selalu Menjadi Referensi