Nasional

Perkuat Sektor Pertanian, Kapolres Karawang Dampingi Bulog Gelar Panen On Farm di Jatisari

Karawang – Kapolres Karawang AKBP Fiki N. Ardiansyah, menghadiri kegiatan Seremonial Panen On Farm Perum Bulog Kabupaten Karawang yang digelar pada Selasa (4/11/2025) pukul 08.30 WIB bertempat di lahan On Farm Perum Bulog, Kampung Kepuh 2, Desa Jatibaru, Kecamatan Jatisari, Kabupaten Karawang. Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, antara lain Wakil Direktur Utama Perum Bulog Mayor Jenderal TNI (Purn) ...

Read More »

Fraksi Demokrat DPRD Karawang Soroti Serapan Anggaran Rendah di Bawah 65 Persen

Karawang – Fraksi Demokrat DPRD Kabupaten Karawang yang juga Anggota Komisi III sekaligus anggota Badan Anggaran (Banggar), Pendi Anwar, menyoroti rendahnya serapan anggaran di sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) hingga akhir Oktober 2025. Menurut Pendi, berdasarkan data per 31 Oktober 2025, serapan anggaran untuk belanja langsung di hampir semua SKPD masih di bawah 65 persen. Kondisi ini dinilainya sangat mengkhawatirkan ...

Read More »

Kecelakaan di Tol Cikampek KM 68.800, Satu Pengemudi Meninggal Dunia

Karawang – Kecelakaan lalu lintas terjadi di ruas Tol KM 68.800 arah Jakarta, tepatnya di wilayah Desa Kalihurip, Kecamatan Cikampek, Kabupaten Karawang, pada Selasa (4/11/2025) sekitar pukul 04.45 WIB. Peristiwa tersebut melibatkan dua kendaraan, yakni Light Truck Box Toyota Dyna nomor polisi A-8002-TZ dan Truck Isuzu nomor polisi B-9193-UEX. Kapolres Karawang AKBP Fiki N. Ardiansyah melalui Kasi Humas Polres Karawang ...

Read More »

JNE Raih Penghargaan Best Chief Marketing Officer Award 2025

Faktajabar.co.id – Menjelang perayaan ulang tahun JNE ke-35 pada 26 November 2025, Eri Palgunadi, SVP Marketing Group Head JNE, dinobatkan sebagai Best Chief Marketing Officer (CMO) Award 2025 Expanding Market Presence through Customer-Centric and Value-Based Strategies untuk kategori Logistics & Courier dari Warta Ekonomi. Penghargaan bergengsi ini diserahkan langsung oleh Muhamad Ihsan, CEO & Chief Editor Warta Ekonomi Group, di ...

Read More »

Muskablub FK-PKBM Purwakarta, Ketua DPW Jabar Tegaskan Komitmen & Perkuat Solidaritas

Purwakarta – Forum Komunikasi Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (FK-PKBM) Kabupaten Purwakarta mengadakan Musyawarah Daerah Luar Biasa (Musdalub) tahun 2025 di PKBM Bina Warga, Kecamatan Plered, Kabupaten Purwakarta. Kegiatan ini dihadiri oleh pengurus dan PTK PKBM Kabupaten Purwakarta, penilik, Kepala Bidang PAUD & PNF, organisasi mitra pendidikan Kabupaten Purwakarta, dan pengurus DPW FK-PKBM Provinsi Jawa Barat. Ketua DPW FK-PKBM Provinsi Jawa ...

Read More »

Bentuk Kepedulian SH Terate Bantu Peralatan Masjid Nurul Iman Sumurselang

Karawang – Perguruan Pencak Silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Cabang Kabupaten Karawang menghadiri undangan Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) dalam peresmian Masjid Nurul Iman di Dusun Sumurselang, Desa Cimahi, Kecamatan Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat pada Minggu, 2 Nopember 2025. Ketua PSHT Cabang Kabupaten Karawang, Kangmas Suherman, mengatakan, lokasi padepokan PSHT berdekatan dengan lokasi masjid. Sehingga, mendapatkan undangan dari pihak ...

Read More »

Kabupaten Karawang meraih CNN Indonesia Awards 2025 “Kolaborasi & Harmoni Menggapai Asta Cita Untuk Negeri”

Karawang – Pemkab Karawang mendapatkan Award Champion Of Agro – Industrial Hub Evolution sebagai lumbung padi nasional menuju pusat industri terbesar di Indonesia dengan ribuan perusahaan multinasional. Pembukaan CNN Awards 2025 oleh Direktur Utama CNN Indonesia, Titin Rosmasari menyampaikan bahwa kolaborasi dan harmoni dapat meneguhkan asta cita untuk negeri dari pusat hingga pelosok negeri. Tahun ini penghargaan diberikan kepada penggerak ...

Read More »

Pelayanan Kesehatan Gratis dari RSUD Jatisari untuk Masyarakat di PATEN Tegalwaru

KARAWANG – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jatisari memberikan pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat di acara Pelayanan Administrasi Terpadu (PATEN) Kecamatan Tegalwaru pada Kamis, 30 Oktober 2025. Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan RSUD Jatisari, dr. Deddy menyampaikan, pihaknya diberikan kesempatan langsung oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang untuk memberikan pelayanan melalui acara PATEN. “Alhamdulillah kita sekarang menyelenggarakan pelayanan sesuai dengan arahan pemerintah ...

Read More »

Wakil Rakyat Ajak Pemuda Karawang Menjadi Pengusaha

KARAWANG – Ketua DPRD Kabupaten Karawang, Endang Sodikin mengajak anak muda Karawang untuk bersaing menjadi pengusaha sukses menuju era sosiety 5.0. Hal ini Endang sampaikan saat menjadi pemateri di Seminar Karir yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa D3 Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Singaperbangsa Karawang pada Sabtu, (1/11/2025) di Aula Husni Hamid Pemda Karawang. “Karawang memiliki 9 kawasan industri, Karawang ...

Read More »

Honor Tak Sebanding Tanggungjawab, Amil di Lemahabang Mengadu ke Dewan Azis

Karawang– Anggota DPRD Kabupaten Karawang, Abdul Aziz menggelar kegiatan reses I masa Sidang tahun 2025-2026 di daerah pemilihan (dapil) untuk menyerap aspirasi masyarakat, termasuk dari para tokoh agama (Amil) di aula kantor Kecamatan Lemahabang, Karawang, pada Sabtu 1 November 2025. Berbagai usulan muncul dari tokoh agama seperti peningkatan fasilitas keagamaan, pembinaan umat, serta dukungan terhadap kegiatan sosial kemasyarakatan. ‎Anggota DPRD Abdul ...

Read More »