Ragam

Sanema Tour Karawang Berangkatkan 140 Jema’ah Umroh

Karawang – Sanema Tour, yang dipimpin oleh H. Rafiudin Firdaus, hari ini (27/1/2025) memberangkatkan 140 jamaah umroh dengan menggunakan tiga bus. Meskipun situasi perjalanan umroh semakin menantang, terutama dengan sulitnya mendapatkan tiket dan tingginya harga hotel, pihak Sanema Tour tetap menjaga harga tetap sesuai dengan yang sudah ditawarkan sebelumnya, yakni paket promo umroh 27 juta. “Hari ini kami memberangkatkan 140 ...

Read More »

Mengintegrasikan Keadilan Sosial-Ekonomi Melalui CSR Untuk Menuju Masyarakat Madani

Oleh Ade Rama Akbar Alensyah  Corporate Social Responsibility (CSR) telah menjadi salah satu instrumen strategis dalam mewujudkan keadilan sosial dan ekonomi. Jika ditelaah dari konteks masyarakat madani, CSR tidak hanya berperan sebagai alat branding perusahaan, tetapi menjadi manifestasi tanggung jawab moral dan etika untuk menciptakan keseimbangan dalam ekosistem sosial dan ekonomi. Program CSR ini merupakan implementasi nilai-nilai luhur yang tercantum ...

Read More »

DPD LPQQ Karawang Melantik Pengurus Kecamatan Kotabaru dan Cikampek

KARAWANG – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Lembaga Pembelajaran Qiroatil Qur’an (LPQQ) Kabupaten Karawang melantik pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) LPQQ Kecamatan Kotabaru dan Kecamatan Cikampek serta menggelar training of trainer mualim al quran metode ishlah. Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) LPQQ H. Mahbub Soleh Zarkasy mengatakan, hari Minggu (26/1) DPD LPQQ Kabupaten Karawang melantik pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) ...

Read More »

DPRD Tegaskan Sekolah Dilarang Tahan Ijazah

KARAWANG – Ketua Komisi IV DPRD Karawang, Asep Junaedi menghimbau sekolah di Kabupaten Karawang untuk mempermudah alumni dalam pengambilan ijazah. Hal ini ia sampaikan, karena sebelumnya sempat ramai dugaan pungli dan penahanan ijazah di SMK 1 Tirtamulya beberapa waktu lalu. Selain itu, ada juga SMAN 1 Karawang yang baru-baru ini mengumumkan pengambilan ijazah tanpa pungutan biaya apapun. Hal ini sebagai ...

Read More »

APBD Karawang Tahun 2025 Rp5.796 Triliun

Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang bersama Dewan Perwakilan Rakyar Daerah (DPRD) Kabupaten Karawang resmi mengesahkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 16 Tahun 2024 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2025 pada Jumat (29/11/2024). Adapun total anggaran raperda APBD 2025 Kabupaten Karawang sebesar Rp5.796 Triliun untuk pendapatan daerah dan Rp6.048 Triliun untuk belanja daerah. Siap wujudkan tema pembangunan tahun 2025 yaitu ...

Read More »

SPBU Warung Bambu Geger Temuan Mayat di Mobil Avanza

    KARAWANG -Warga Warung Bambu, Karawang Timur, Kabupaten Karawang, digegerkan dengan penemuan mayat yang ditemukan di dalam sebuah mobil Avanza berwarna hitam, dengan plat nomor T 1276 KP. Mobil tersebut terparkir di area pom bensin Warung Bambu, yang terletak di Jalan Raya Suroto Kunto, Sabtu (25/1/2025) sore. Penemuan ini pertama kali diketahui melalui sebuah video berdurasi 46 detik yang ...

Read More »

Polisi Amankan 5 Kilo Sabu-sabu di Subang

SUBANG – Satuan Reserse Narkoba Polres Subang berhasil mengamankan 5,14 kilogram narkoba jenis sabu-sabu dari dua pelaku berinisial UP (38) dan YS (42). Kedua warga Subang itu ditangkap di pinggir jalan masuk Desa Sukakerti, Kecamatan Cisalak, pada Selasa, 14 Januari 2025 lalu. Kapolres Subang, AKBP Ariek Indra Sentanu mengatakan, pengungkapan kasus tersebut berawal dari laporan masyarakat bahwa akan adanya pengiriman ...

Read More »

Unik ! Ibu Hamil 8 Bulan Ngidam Naik Mobil Damkar, Petugas Ajak Keliling Kota Karawang

Karawang – Tak biasanya. Petugas pemadam kebakaran (Damkar) Karawang menerima pengaduan masyarakat soal kebakaran atau ada hewan buas. Namun pagi ini, Sabtu 25 Januari 2025 pagi hari petugas Damkar Karawang membawa ibu hamil 8 bulan keliling Kota Karawang. Kusnadi, salah seorang petugas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan BPBD Karawang, mengatakan, bermula dari akun media sosial milik Damkar Karawang menerima pesan dari ...

Read More »

Legislator Jabar Sosialisasikan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan

Karawang – Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui DPRD mendorong implementasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 5 Tahun 2023 tentang Jaminan Sosial Ketenagakerjaan. Perda ini diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan dan memberikan perlindungan bagi pekerja di seluruh sektor, termasuk pekerja formal maupun informal. Anggota Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat fraksi Golkar, Dapil X Karawang – Purwakarta Hj Sri Rahayu Agustina, saat mensosialisasikan ...

Read More »

Kemenag Evaluasi Kinerja & Program Tahun 2025

Karawang – Kantor Kementerian Agama Kabupaten Karawang menggelar kegiatan evaluasi kinerja tahun 2024 dan penandatanganan kinerja (Perkin) tahun 2025 selama dua hari ,Selasa – Rabu (21-22/01/2025) di Hotel Swissbellin Karawang. Dalam laporannya, Kepala Subbagian Tata Usaha, H.Yakub Lubis Al Pauji menuturkan, kegiatan evaluasi kinerja tahun 2024 dan penandatanganan kinerja tahun 2025 merupakan momentum sangat penting untuk mengevaluasi program dan kegiatan ...

Read More »