Tribrata

Tawuran Pelajar Mulai Marak Lagi, Komnas PA Minta Peran Keluarga Bisa Meminimalisir

Wawan Wartawan Karawang – Ketua Komnas Perlindungan Anak Propinsi Jawa Barat W. Wartawan meminta semua pihak terkait bisa melakukan fungsi dan perannya dengan baik. Hal demikian menyikapi mulai maraknya kembali tawuran pelajar paska diberlakukannya pembelajaran tatap muka. W. Wartawan meminta peran serta keluarga dalam hal ini orang tua sangat mempunyai peranan yang sangat penting untuk meminimalisir budaya tawuran dikalangan pelajar, ...

Read More »

Kegiatan OPS Yustisi Penegakan Disiplin Protokol Kesehatan Covid-19

Karawang – Kegiatan OPS Yustisi penegakan disiplin protokol kesehatan Covid-19 dan sosialisasi PPKM Level 2 di wilayah hukum Polsek Klari dipimpin langsung oleh Kapolsek Klari Kompol Ricky Adipratama S.H, S.I.K, M.M didampingi Kanit Intelkam Polsek Klari Iptu Alben Samosir. Kegiatan digelar di depan SPBU Desa Duren Kecamatan Klari Karawang, dengan melibatkan 8 Personil anggota polsek klari, 3 personil anggota koramil ...

Read More »

Kasus Jual Obat Keras hingga Kos-kosan Jadi Tempat “Esek-esek” Terungkap

Kapolres Karawang, AKBP Aldi Subartono Karawang – Kapolres Karawang, AKBP Aldi Subartono telah mengungkap kasus penjualan obat keras di Karawang. Hal tersebut dari laporan masyarakat melalui Whatsapp (WA) “Lapor Pak Kapolres”. Kapolres menyebutkan, adanya program tersebut cukup efektif, sehingga beragam laporan yang masuk seperti permasalahan pembuatan SKCK, peredaran narkoba, premanisme, kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). “Program Lapor Pak Kapolres ini ...

Read More »

Hari Jadi Polantas, Kapolres : Semakin Semangat Memberikan Pelayanan

PURWAKARTA – Jajaran Polisi Lalulintas (Polantas) Polres Purwakarta diharapkan semakin semangat bekerja dengan ikhlas dalam memberikan pelayanan Kepolisian dibidang lalu lintas serta berkontribusi dalam penanganan pandemi di Kabupaten Purwakarta dalam rangka pemulihan ekonomi nasional. Hal tersebut diungkapkan Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Purwakarta, AKBP Suhardi Hery Haryanto saat memimpin upacara dalam rangka memperingati Hari Jadi Polantas ke-66 tahun, di Halaman Mapolres ...

Read More »

Pemuda Buruh Harian Lepas Tega Mencabuli Bocah di bawah Umur

Ilustrasi/int Karawang – RCD alias Sroyong (23), seorang pemuda buruh harian lepas ini tega mencabuli bocah di bawah umur. Bocah berusia 6 tahun tersebut, dicabuli pelaku di kamar kontrakannya di Dusun Krajan II, Desa Bengle, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, pada Minggu (05/09/2021) sekitar pukul 18.30WIB. Petugas kepolisian di Unit PPA Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) Polres Karawang yang ...

Read More »

Kejaksaan Karawang Melakukan Penyuluhan Hukum di Dua Kecamatan

Karawang – Kejaksaan Negeri Karawang Selasa tanggal 20 September 2021 sekitar pukul 10.00 WIB sd pukul 12.00 WIB telah dilaksanakan Penyuluhan Hukum “Sosialisasi Peraturan Pelaksanaan Bantuan Sosial di Desa oleh Kepala Kejaksaan Negeri Karawang beserta Tim di Kecamatan Purwasari Kabupaten Karawang. Kemudian dilanjutkan pukul 15.30 WIB sampai pukul 17.00 WIB, Penyuluhan Hukum tersebut dilanjutkan di Kecamatan Cikampek. Penyuluhan Hukum di ...

Read More »

Polisi Ungkap Empat Pelaku Penjual Obat Terapi Covid-19 dengan Harga Diatas HET

Purwakarta – Empat pelaku penjual obat terapi Covid-19  yang membanderol di atas Harga Eceran Tertinggi (HET) yang telah ditentukan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) diringkus Kepolisian Resor (Polres) Purwakarta. Ke empat pelaku penjual obat Actemra Tocilizumad 400 mg/20 ml diatas HET tersebut yakni tiga orang pria berinisial IK (29), FS (40), M (44) dan seorang wanita berinisial EN (33). Kapolres Purwakarta, AKBP ...

Read More »

Polres Gelar Pasukan Operasi Patuh Lodaya

PURWAKARTA – Untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat dalam mewujudkan kamseltibcarlantas di tengah pandemi Covid-19, Kepolisian Resor (Polres) Purwakarta menggelar Gelar pasukan Operasi Patuh Lodaya 2021 yang dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia selama 14 hari, mulai tanggal 20 September 2021 hingga 3 Oktober 2021 mendatang. Apel personel gabungan itu dipimpin langsung Kapolres Purwakarta AKBP Suhardi Hery Haryanto di lapangan ...

Read More »

Ini Nomor Kontak WhatsApp Pengaduan Masyarakat “Lapor Pak Kapolres”

Nomor kontak pengaduan Lapor Pak Kalolres Karawang – Polres Karawang terus memberikan pelayanan terbaik untuk masyarakat. Salah satunya pelayanan pengaduan “Lapor Pak Kapolres”. Masyarakat bisa melapor dengan kontak WhatsApp (WA) ke nomor kontak 082211272003 atau melalui Instagram (IG) Polreskarawang. Kasatreskrim Polres Karawang, AKP AKP Oliestha Ageng Wicaksono mengimbau kepada masyarakat untuk melaporkan kejadian peristiwa atau kriminal ke nomor kontak yang sudah ...

Read More »

Polres Karawang Amankan 14 Pelaku Penyerangan & Menetapkan 3 Tersangka

Polres Karawang menggelar konferensi pers terkait penyerangan salah satu hotel dan kantor finance Karawang – Jumat, 17 September 2021 Polres Karawang menggelar konferensi pers terkait penyerangan salah satu hotel dan kantor finance di Karawang di Jalan Interchange Karawang Barat. Dalam penjelasan konferensi pers, pihak kepolisian mengamankan 14 pelaku penyerangan dan menetapkan 3 orang tersangka. Kapolres Karawang AKPB Aldi Subartono mengatakan ...

Read More »