KARAWANG– Ketua Komisi II DPRD Kabupaten Karawang, Mumun Maemunah, menyoroti pengelolaan retribusi parkir yang dinilai masih belum optimal. Ia menyebut, sektor parkir menjadi salah satu penyumbang pendapatan asli daerah (PAD) yang berpotensi besar, namun belum dikelola secara maksimal. “Yang kami amati, ada beberapa sektor retribusi yang kurang maksimal, salah satunya adalah parkir. Entah karena sistem pengelolaannya atau hal lain, sehingga ...
Read More »Tag Archives: parkir liar
Polres Karawang Ringkus Preman & Juru Parkir Liar
Karawang -Polres Karawang berhasil meringkus 65 orang preman yang diduga melakukan tindakan premanisme di kawasan industri. Puluhan preman yang diamankan tersebut merupakan juru parkir liar hingga melakukasi aksi pemalakan di kawasan industri Karawang. Kapolres Karawang, AKBP Fiki Novian Ardiansyah menyampaikan bahwa operasi yang berlangsung sejak 1 hingga 10 Mei 2025 tersebut pihaknya berhasil mengamankan 65 orang yang terlibat dalam aksi premanisme. ...
Read More »