Karawang – Siswa Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Assolahiyah, Cilamaya melakukan magang di Puskesmas. Hal ini salah satu cara yang sangat bermanfaat untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan di bidang kesehatan. Pasalnya, dengan magang di Puskesmas, para peserta didik kesetaraan paket C PKBM Assolahiyah dapat belajar langsung dari praktisi kesehatan yang berpengalaman. Magang di Puskesmas juga memberikan kesempatan untuk mengaplikasikan teori ...
Read More »Tag Archives: Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Assolahiyah Cilamaya
Mahasiswa Tohoku University Jepang Kunjungi PKBM Assolahiyah Cilamaya
Karawang – Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Assolahiyah Cilamaya yang berlokasi di Dusun Cilempung Desa Pasirjaya Kecamatan Cilamaya Kulon Kabupaten Karawang menerima kunjungan Mahasiswa Tohoku University Jepang. Kunjungan mahasiswa Jepang yang bernama Hiromu Inoe ini bertujuan untuk menggali informasi tentang pendidikan non formal dan pendidikan masyarakat di PKBM Assolahiyah. Kedatangan Hiromu Inoe disambut langsung oleh Founder Yayasan Assolahiyah Cilamaya Heru ...
Read More »