Tag Archives: #kspi

KSPI Kecam Para Pesohor yang Bersedia Dibayar untuk Mengkampanyekan RUU Cipta Kerja

FAKTAJABAR.CO.ID – Ramai diberitakan media, sejumlah pesohor ikut mengkampanyekan Rancangan Undang-Undang Omnibus Law Cipta Kerja yang dibahas di DPR. Kampanye dengan tagar #IndonesiaButuhKerja lewaT media sosial ini, pesohor menerima bayaran dari Rp 5 juta hingga Rp 10 juta per unggahan. Dalam kaitan dengan itu, Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) mengecam apa yang dilakukan para pesohor yang bersedia mengkampanyekan omnibus law ...

Read More »

KSPI Persiapkan Aksi Besar-besaran Tolak Omnibus Law

FAKTAJABAR.CO.ID – Setelah menyatakan keluar dari tim teknis omnibus law RUU Cipta Kerja klaster Ketenagakerjaan, saat ini KSPI sedang mengkonsolidasikan kaum buruh untuk melakukan aksi besar-besaran di seluruh wilayah Indonesia yang rencananya akan digelar serentak pada awal bulan Agustus 2020. Presiden KSPI Said Iqbal mengatakan, aksi tersebut akan diikuti ratusan ribu buruh dari seluruh Indonesia. Di mana untuk wilayah Jabodetabek, ...

Read More »

Said Iqbal: KSPI Tidak Hanya Membela Karyawan Gojek

FAKTAJABAR.CO.ID – Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menegaskan, bahwa pihaknya tidak hanya membela 430 karyawan Gojek yang di PHK. Dijelaskan, saat ini KSPI juga sedang membela karyawan PT Teknologi Pengangkutan Indonesia (PT TPI). Sebuah perusahaan yang bergerak di bidang transportasi khusus kendaraan roda empat sebagai penyedia angkutan penumpang umum di Indonesia yang juga berkerjasama dengan Grab Indonesia ...

Read More »

KSPI Minta Pengaturan Jam Kerja Diterapkan Untuk Perusahaan Swasta

FAKTAJABAR.CO.ID – Gugus Tugas Covid-19 menerbitkan surat edaran yang mengatur jam kerja para pekerja menjadi dua shift, yakni masuk kerja pukul 07.00 WIB dan pukul 10.00 WIB. Tujuannya adalah agar tidak terjadi penumpukan penumpang di angkutan umum, saat berangkat dan pulang bekerja. Terkait dengan itu, Presiden Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal meminta agar pengaturan jam kerja juga ...

Read More »

KSPI: New Normal Apakah Diperlukan?

FAKTAJABAR.CO.ID – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) berpendapat, istilah new normal bisa membingungkan para buruh dan masyarakat kecil di Indonesia. Sebab jika diberi sedikit kelonggaran, yang terjadi di masyarakat justru akan semakin banyak yang dikerjakan. Akhirnya hal ini justru kembali meningkatkan jumlah masyarakat yang postitif terpapar covid 19. “Saat ini saja ketika masih diberlakukan PSBB banyak yang tidak patuh. Apalagi ...

Read More »

KSPI Resmi Gugat Menaker Ke PTUN

FAKTAJABAR.CO.ID – Gugatan KSPI terhadap surat edaran Menaker terkait THR sudah resmi didaftarkan ke PTUN Jakarta, Kamis (14/5). Gugatan tersebut teregister dalam Kepaniteraan PTUN Nomor: 107/G/2020/PTUN JKT tanggal 14 Mei 2020. Sehubungan dengan sudah didaftarkannya gugatan tersebut, Presiden KSPI Said Iqbal menyerukan kepada seluruh pimpinan perusahaan untuk membayar THR paling lambat H-7 minimal sebesar 1 bulan upah bagi pekerja yang ...

Read More »

3 Alasan KSPI Tolak Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan

FAKTAJABAR.CO.ID – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menolak keras terbitnya Peraturan Presiden Nomor 64 Tahun 2020 yang merevisi Perpres No 82 Tahun 2018 terkait kenaikan Iuran BPJS Kesehatan.Terkait dengan hal itu, Presiden KSPI Said Iqbal menyampaikan, setidaknya ada tiga alasan yang mendasari penolakan KSPI terhadap kenaikan iura BPJS Kesehatan.  Pertama, melanggar ketentuan Pasal 28 H ayat (1) UUD 1945 menyatakan bahwa ...

Read More »

KSPI Tolak Wacana Menaker Izinkan Pengusaha Tidak Bayar THR 100%

FAKTAJABAR.CO.ID – Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menolak rencana dikeluarkannya surat edaran Menteri Ketaenagakerjaan (Menaker) yang diduga isinya memberi kelonggaran bagi pengusaha untuk tidak membayar THR sebesar 100% atau dengan cara mencicil. Berdasarkan ketentuan yang diatur dalam UU No 13 Tahun 2003 dan PP No 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan, setiap pengusaha wajib membayar THR 100% bagi ...

Read More »

Darurat PHK, KSPI: “Data PHK Kemnaker Meresahkan Buruh dan Patut Dipertanyakan Karena Terkesan Menyesatkan?

FAKTAJABAR.CO.ID – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) mengungkapkan data hingga 9 April 2020 pekerja yang dirumahkan dan di-PHK akibat pandemi COVID-19. Adapun pekerja formal yang dirumahkan sebanyak 1.080.765 pekerja. Sedangkan pekerja yang di-PHK sebanyak 160.067 pekerja. Totalnya mencapai 1.240.832 pekerja. Sementara itu, jumlah pekerja sektor informal yang terdampak COVID-19 sebanyak 265.881 pekerja. Sehingga secara keseluruhan total pekerja yang terdampak COVID-19 sebanyak 1.506.713 ...

Read More »

Ribuan Buruh Bakal Berunjuk Rasa di DPR RI dan Memenko Perekonomian Tanggal 30 April

FAKTAJABAR.CO.ID – KSPI bersama Konfederasi Serikat Pekerja yang lain akan melakukan unjuk rasa pada tanggal 30 April di DPR RI dan Kemenko Perekonomian. Dalam aksi ini, buruh akan menyuarakan penolakan atas pembahasan omnibus law RUU Cipta Kerja. Presiden KSPI Said Iqbal mengatakan, di tengah pandemi corona, seharusnya DPR memberikan empati yang sungguh-sungguh kepada masyarakat. Dengan fokus menghadapi pandemi corona dan ...

Read More »