Tag Archives: #ramadhan

Ramadhan 1441 Hijriyah, WOM Finance Cabang Karawang Bagikan Al-Quran Ke Pesantren Al-Matsuroh

KARAWANG– Di bulan Ramadhan ini, banyak orang yang berlomba-lomba untuk melakukan kebaikan. Tak hanya masyarakat, perusahaan pun banyak yang melakukan Corporate Social Responsibility (CSR) di bulan puasa ini. Dalam menyambut bulan Ramadhan 1441 Hijriyah, PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (“WOM Finance”) melakukan kegiatan CSR dengan membagikan Al-Quran ke Pondok Pesantren. Berlatar belakang semangat kepedulian dan toleransi serta diniatkan untuk mendorong ...

Read More »

Dahsyatnya Doa Orang Berpuasa

FAKTAJABAR.CO.ID – Bertemu Ramadhan adalah karunia yang tak ternilai. Sayangnya, kenikmatan yang begitu berharga ini tidak diberikan kepada semua orang. Banyak orang mengidamkan bisa bersua dengan Ramadhan, tapi Allah tak memberikannya. Allah mewafatkannya sebelum Ramadhan tiba. Ada juga yang diuji oleh Allah dengan penyakit sehingga tak sanggup menjalankan ibadah di bulan yang mulia ini. Bersyukur, hal inilah yang mesti dilakukan ...

Read More »

Berkah Ramadhan! Ribuan Warga Margakaya Dapat Bantuan Sembako

KARAWANG – Berkah sehari jelang ramadhan ribuan warga Desa Margakaya Kecamatan Telukjambe Barat mendapatkan bantuan dari pihak perusahaan swasta berupa sembako. Hal demikian untuk membantu masyarakat yang membutuhkan ditengah merbaknya wabah virus korona (Covid-19) di Kota Pangkal Perjuangan. Menurut Komosaris PT Tenang Jaya Sejahtera, Fiqiyah Widodo, dengan adanya bantuan beras gratis bisa membantu meringankan warga kurang mampu yang terdampak cirus ...

Read More »

Jelang Ramadhan Harga Sembako Masih Relatif Stabil

KARAWANG – Dinas Pangan Kabupaten Karawang monitoring harga sembako menjelang bulan suci Ramadhan pada Selasa (21/4/2020) di pasar modern wilayah Karawang. Monitoring itu kroscek ketersediaan sejumlah bahan pokok (sembako). Pasalnya cukup aman dan harga relatif stabil. Kepala Dinas Pangan Karawang, Kadarisman mengatakan, untuk ketersediaan sembako cukup tersedia cukup dan harga sejumlah bahan pokok relatif stabil menjelang ramadhan ini. Pihaknya juga ...

Read More »

Awas Stok Pangan Jelang Ramadan, DPRD Ingatkan Pemkab

KARAWANG-Komisi II DPRD Kabupaten Karawang kembali mengingatkan kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat melalui Dinas Pangan dan Disperindag dalam mengendaligan stok pangan jelang Ramadhan. Ketua Komisi II DPRD, Anggi Rostiana mengatakan, sebelum pemberlakuan Work From Home (WFH) pihaknya telah melakukan kunjungan ke Dinas Pangan Kabupaten Karawang untuk memastikan ketersediaan pangan jelang Ramadhan tahun ini aman. “Kami lakukan kunjungan sebelum WFH. Namun ...

Read More »