headline

DP3A Karawang Bersama Pertamina EP Rumuskan SOP Penanganan Kasus Perempuan dan Anak

Karawang – Selama dua hari, Kamis hingga Jumat, 3-4 Juni 2021, PT Pertamina EP (PEP) Tambun Field bersama Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kabupaten Karawang merumuskan Standar Operasional Prosedur (SOP) penanganan kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di Swiss-Belinn, Karawang Barat. Humas PEP Tambun Field, Andar Lutfi menyampaikan, selama ini masing-masing dinas dan instansi punya cara sendiri menangani kasus ...

Read More »

Kang Pipik : Kebocoran Pipa Gas Pindo Deli Harus Bertanggungjawab

Kang Pipik Karawang – Anggota Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, Taufik Ismil menanggapi tragedi kebocoran gas PT Pindo Deli Pulp And Paper Mills. Menurut Kang Pipik, sapaan akrabnya mendesak agar perusahaan bertanggungjawab atas dampak ditimbulkan, dan merealisasikan tuntutan warga. Politisi Fraksi PDI Perjuangan ini meminta agar pihak perusahaan bertanggungjawab atas dampak yang ditimbulkan. “Masalah kebocoran gas PT Pindo Deli 2 ...

Read More »

Ingin Awet Muda? Ibu Muda Anak Tiga Ini Berbagi Tips Rahasia

Ezzi Al Akila Rahman Karawang – Tidak aneh lagi dengan Ezzi Al Akila perempuan yang akrab di sapa Ezzi Ini yang selalu terlihat anggun dan senyum selalu menghiasi wajahnya. Perempuan berdarah timur tengah ini ternyata sekarang terjun ke dunia Bisnis Skincareyang begitu awam untuk dia jalani.Namun, Ezzi yakinkan diri untuk sembuah usaha skincare akan berkembang sesuai dengan kebutuhan pasar. Ibu ...

Read More »

Soal Tragedi Kebocoran Gas Pindo Deli, Ini Kata DPRD Karawang

H. Toto Suripto,SE, SH Karawang – Anggota DPRD Kabupaten Karawang, H. Toto Suripto angkat bicara soal tragedi kebocoran gas milik PT Pindo Deli Pulp And Paper Mills. Pihaknya yang sempat mengikuti mediasi antara warga, dan perusahaan itu menyebutkan dari hasil mediasi, warga meminta pihak perusahaan merealisasikan tuntutannya. “Jadi ada 5 tuntutan warga kepada perusahaan, pertama meminta PT Pindo Deli 2 ...

Read More »

Sertijab Kepala Dinas Kesehatan Jadi Sorotan

Karawang – Kegiatan serah terima jabatan Kepala Dinas Kesehatan Karawang di ballroom hotel Resinda Karawang disoroti banyak pihak. Pasalnya, kegiatan tersebut dilaksanakan di tengah kondisi serba sulit karena pandemi COVID-19. Dari sumber internal hotel Resinda, tarif sewa ballroom selama seharian di hotel Resinda dikenakan biaya minimal Rp 85 juta. Dengan uang sebanyak itu, penyewa mendapatkan fasilitas berupa perlengkapan pengeras suara, ...

Read More »

Pengurus BAPOPSI Karawang Dikukuhkan

Karawang – Pembinaan olahraga di tingkat pelajar mempunyai peran penting dan strategis sebagai upaya untuk menjaring calon-calon atlet berbakat yang memiliki potensi dikembangkan menjadi atlet yang berprestasi di tingkat Kabupaten. Hal itu dikatakan Wakil Bupati Karawang, H. Aep Syaepuloh saat membuka acara pelantikan dan pengukuhan 40 Pengurus Badan Pembina Olahraga Pelajar Indonesia (BAPOPSI) Kabupaten Karawang, Kamis (3/6/2021) pagi di RM. ...

Read More »

Pelatihan Pengembangan Kompetensi PNS

Karawang – Wakil Bupati Karawang, H. Aep Syaepuloh menghadiri acara Seminar Pelatihan Pengembangan Kompetensi Pegawai Negeri Sipil BKPSDM Kabupaten Karawang di Gedung Diklat, Kamis (3/6/2021) siang. Hadir dalam kegiatan tersebut, Kepala BKPSDM Kabupaten Karawang, H. Asep Aang Rahmatullah dan narasumber yaitu Abdilah Mawardi Nur yang dalam kesempatan tersebut membagikan hasil Sidang ilmiah dalam pendidikan jenjang kewidyaiswaraan. Seminar ASN lingkup Pemkab ...

Read More »

Bupati : Selamat Pembangunan Kompleks Mall Summarecon Karawang

Karawang – Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana didampingi Wakil Bupati H. Aep Syaepuloh menghadiri acara Selamatan Dimulainya Sumarecon Villaggio Jakarta Luxury Outlet, Kamis (3/6/2021) siang. Bupati mengucapkan selamat atas pembangunan kompleks mall tersebut dan menilai pemilihan lokasi di Karawang sangat tepat karena Kabupaten Karawang memiliki lokasi strategis. “Proyek strategis nasional di Kabupaten Karawang ada yang tengah berjalan dan insya ...

Read More »

Wabup Tegaskan Pindo Deli Harus Membuat Mitigasi Kebocoran Gas

Karawang – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Karawang meminta PT Pindo Deli Pulp and Paper Mills membuat mitigasi kebocoran gas dari pabrik caustic soda. Hal ini menyusul puluhan warga Kampung Cigempol, Desa Kutamekar, Kecamatan Ciampel mengalami keracunan. Wakil Bupati Karawang H. Aep Syaepuloh ingin ada solusi jangka panjang bagi warganya. Ia tidak ingin penanganan hanya sebatas musyawarah saat terjadi kebocoran. Sebab, kebocoran ...

Read More »

Segera Hadir Summarecon Villaggio Jakarta Luxury Outlet yang Mengusung Konsep Luxury Outlet Pertama di Indonesia

Karawang – Segera Hadir Summarecon Villaggio Jakarta Luxury Outlet yang Mengusung Konsep Luxury Outlet Pertama di IndonesiaKomplek Komersial Berkonsep Luxury Outlet Pengalaman Summarecon selama lebih dari 30 tahun dalam mengelola pusat komersial telah menghadirkan beragam produk inovatif yang selalu dekat dengan konsumen. Kini untuk pertama kalinya, Summarecon akan menghadirkan sebuah konsep terbaru dalam rangkaian acara selamatan Dimulainya Summarecon Villaggio Jakarta ...

Read More »