headline

Wabup Pimpin Rapat Pembahasan Perbaikan Jalan Interchange

Wakil Bupati Karawang H. Aep Saepulloh Karawang – Wakil Bupati Karawang H. Aep Saepulloh pimpin rapat kordinasi pembahasan perbaikan jalan Interchange Karawang Barat dan Karawang Timur, dihadiri dari pihak Jasa Marga Tol Japek, Kementrian PU, dan Dinas PUPR Karawang, beserta intansi terkait, rapat digelar di Bale Ageung Hotel Novotel Karawang. Selasa (16/3/2021) Wabup mengatakan, rapat yang digelar ini merupakan tindak ...

Read More »

Bupati Resmikan Posyandu Sakura

Karawang – Bupati dr. Hj. Cellica Nurrachadiana meresmikan penggunaan Posyandu, Pendopo dan paud di Pendopo Sakura XIV, Desa Sukaluyu, Kecamatan Telukjambe Timur, Rabu (17/3). Peresmian ditandai dengan penandatanganan prasasti oleh Bupati. Bupati mengatakan, keberadaan Posyandu sangat penting untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Pembangunan posyandu, pendopo dan Paud ini sesuai dengan RPJMD kabupaten Karawang yang salah satu prioritasnya adalah memberikan pelayanan ...

Read More »

Vaksinasi Tahap Dua Targetkan untuk Rentan Terpapar Covid-19

Karawang – Juru bicara Satuan Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Kabupaten Karawang, dr. Fitra Hergyana Sp.KK mengatakan Kabupaten Karawang siap untuk vaksinasi tahap dua. Hal itu dia ungkapkan saat konferensi pers, Selasa 16 Maret 2021 di Kodim 0604 Karawang. Ia mengatakan, vaksinasi tahap dua menargetkan kelompok masyarakat dengan profesi yang rentan terpapar Covid-19, seperti tenaga pendidik, pelaku pariwisata, petugas pelayanan ...

Read More »

DPRD dan Kominfo Pekalongan Studi Banding ke Karawang

Karawang – Kepala Bidang E-Government Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Karawang, H. Ade Kurnia didampingi Kasi persandian dan keamanan informasi , Sri Listiyani, S.Si, M.M., menerima kunjungan kerja rombongan anggota DPRD dan Diskominfo Kota Pekalongan Jawa Tengah di Kantor Diskominfo Karawang, Selasa (16/3/2021). Kunjungan kerja tersebut terkait studi banding tata kelola sistem pemerintahan berbasis elektronik (SPBE) di Kabupaten Karawang. ...

Read More »

Pupuk Kujang Ciptakan NPK Khusus Solusi Andalan Para Petani

KARAWANG – Departemen Riset Pupuk Kujang memberikan solusi kepada para petani, khususnya petani cabe. Seperti, pembuatan pupuk NPK yang memberikan formulasi khusus untuk cabai. Hal itu, terinspirasi dari masalah keseharian petani, saat menanam suatu komoditi. Petani kerap mencampur beragam formula unsur hara supaya tanaman tumbuh optimal. Namun sayangnya, masih ada yang menakar tidak sesuai kebutuhan. Bahkan tak jarang berlebihan dan ...

Read More »

Didampingi Pupuk Kujang, Petani Cabe Ini Selamat dari Gagal Panen

GARUT – Hujan ekstrem beberapa bulan terakhir menjadi momok menakutkan bagi sebagian petani terutama komoditas cabai atau keluarga genus capsicum. Saat ini, tak sedikit petani cabai merugi karena tanamannya terserang hama jamur atau patek. Lantaran saat musim hujan kelembaban cenderung tinggi, tak sedikit petani cabai mengalami gagal panen. Dampaknya, harga cabai saat ini naik karena stok yang langka.

Read More »

RKPD Tahun 2021 Fokuskan Pemulihan Ekonomi

Karawang – Pemerintah Kabupaten Karawang melakukan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tahun 2021 untuk menyusun Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD). Musrenbang RKPD Kabupaten Karawang digelar di Gedung Singaperbangsa Pemda Karawang. Selasa, (16/3/2021). Gelaran Musrenbang RKPD Kabupaten Karawang bertajuk “Menumbuhkan Daya Saing Daerah Dengan SDM Berkualitas Melalui Kemandirian Ekonomi”. Ketua Komisi III DPRD kabupaten Karawang Endang Sodikin mengatakan bahwa Musrenbang RKPD Kabupaten ...

Read More »

Dendi Bunuh Diri Gunakan Senpi Rakitan

Ilustrasi Karawang – Pihak kepolisian sedang melakukan penyelidikan senjata api rakitan jenis revolver beserta peluru yang digunakan Dendi (20) warga Dusun Kawista Desa Cibadak Kecamatan Rawamerta untuk bunuh diri, pada Senin (15/3/2021). Kasatreskrim Polres Karawang, AKP Oliesta Ageng Wicaksana, mengatakan, saksi dan keluarga korban telah diperiksa asal muasal senpi tersebut. “Tapi tidak ada yang mengetahuinya,” katanya kepada wartawan. Korban itu ...

Read More »

Usai Pilkades Serentak, Dilanjutkan Pemilihan Kepala Desa Antar Waktu Digelar April 2021

Haerudin S.Pd.i Panitia Pemilihan Antar Waktu Desa Sindangkarya Kutawaluya – Pasca Pilkades serentak 177 desa di Kabupaten Karawang tanggal 21 Maret 2021 akan dilanjutkan pemilihan Kepala Desa Antar Waktu Sindangkarya, Kecamatan Kutawaluya. Pasalnya, Desa Sindangkarya akan menentukan Kepala Desa Antar Waktu yang digelar 8 April 2021. Karena kepala desa sebelumnya meninggal dunia. Panitia Pemilihan di Desa Sindangkarya, Haerudin S.Pd.i mengatakan, ...

Read More »

Dor.. Peluru Senpi Tembus Bagian Tubuh Salah Seorang Warga Cibadak

Ilustrasi Rawamerta – Dor… suara letusan Senjata Api (Senpi) menembus bagian tubuh salah seorang warga Kampung Kawista, Desa Cibadak, Kecamatan Rawamerta, Senin (15/3/2021). Suara yang menggegerkan warga itu tengah malam. Tepatnya sekitar Pukul 23.30 WIB. Korban tewas bersimbah darah akibat peluru yang menancap di bagian tubuhnya. Salah seorang warga di sekitar mendapatkan menceritakan peristiwa yang lagi ramai di Desa Cibadak. ...

Read More »