Tag Archives: H. Endang Sodikin

DPRD Karawang Tegakan Perda Nomor 1 Tahun 2022 tentang Penyerahan Prasarana, Sarana dan Utilitas Perumahan Permukiman

KARAWANG – Peyerahan Prasarana, Sarana dan Utilitas (PSU) atau yang sering disebut fasos fasum perumahan di Kabupaten Karawang, merupakan salah satu permasalahan yang harus segera diselesaikan. Karena masyarakat yang tinggal di perumahan akan sangat dirugikan jika PSU belum diserahkan kepada Pemerintah Daerah (Pemda). Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, H. Endang Sodikin, menegaskan permasalahan serah terima PSU menjadi salah satu ...

Read More »

DPRD Karawang Ingatkan DLHK Antisipasi Pohon Tumbang

Komisi III DPRD Kabupaten Karawang H. Endang Sodikin Karawang – Komisi III DPRD Kabupaten Karawang ingatkan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) setempat agar mengantisipasi terjadinya pohon tumbang. Mengingat dalam beberapa hari terakhir kerap terjadi hujan yang disertai angin kencang. Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, H. Endang Sodikin meminta DLH setempat untuk melakukan cek and recek kondisi pohon-pohon besar di tepi ...

Read More »

DPRD Gelar Rapat Persiapan Perubahan Tata Ruang Wilayah

H. Endang Sodikin Ketua Komisi III DPRD Karawang Karawang – Komisi III DPRD Kabupaten Karawang menggelar rapat kerja tentang Persiap Perubahan Tataruang Wilayah Kabupaten Karawang tahun 2011-2031, Rabu (18/10/2023). Rapat tersebut dihadiri Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP), Bappeda, Dinas Lingkungan Hidup, Dinas PUPR, Bagian Hukum Setda Karawang dan BPN Karawang. Dalam rapat tersebut, para legislator mempertanyakan kesiapan ...

Read More »

Banyak Pengembang Perumahan di Karawang Lalai Sediakan TPU

Ketua Komisi III DPRD Karawang, H. Endang Sodikin Karawang – Ketua Komisi III DPRD Karawang, H. Endang Sodikin menyentil para pengembang yang belum memiliki Tempat Pemakaman Umum (TPU). Menurut HES sapaan akrabnya, ada sekitar 422 Perumahan dan yang sudah teregistrasi di Dinas PRKP Karawang baru ada 222 perumahan sisanya belum memiliki Tempat Pemakaman Umum (TPU) “Karena kondisi hari ini masih ...

Read More »

Kades Purwasari Nyadu ke DPRD Karawang Soal Fasos dan Fasum Perum GPI

Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, H. Endang Sodikin Karawang – Kepala Desa Purwasari bersama puluhan warga datang ke DPRD Kabupaten Karawang, Rabu (24/5/2023), untuk mengadukan Fasilitas Sosial dan Fasilitas Umum (Fasos dan Fasum) Perumahan Griya Panorama Indah (GPI) yang belum diserah terimakan oleh pengembang ke pemerintah daerah. Padahal perumahan tersebut sudah berdiri sejak 22 tahun lalu. Kepala Desa Purwasari, ...

Read More »

Darurat Banjir di Karawang, DPRD : Harus Ada Pembangunan Embung

Banjir di Karawang Karawang – Peristiwa banjir yang melanda Kabupaten Karawang menjadi sorotan khusus dari Komisi III DPRD setempat. Mengingat begitu banyak wilayah yang terdampak banjir atau pun genangan air. Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, H. Endang Sodikin mengatakan, peristiwa banjir yang melanda Karawang usai intensitas hujan yang tinggi harus menjadi perhatian pemerintah baik pusat, provinsi atau pun kabupaten. ...

Read More »

Haji Endang Sodikin : Kami Mohon Menaker Mencabut Aturan JHT

H. Endang Sodikin, SH. MH Karawang – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Karawang, H. Endang Sodikin menanggapi soal Jaminan Hari Tua (JHT) yang disahkan Permenaker Nomor 2 Tahun 2022 tentang tata cara dan persyaratan pembayarannya. Dalam Permen tersebut mengatur bahwa JHT hanya di cairkan saat usia pekerja mencapai 56 tahun. “Kami memohon kepada Menaker Ida Fauziyah agar segera mencabut aturan ...

Read More »