13 Desa di Karawang Alami Kekeringan

Mahpudin, Kepala pelaksana BPBD Kabupaten Karawang

Karawang – Kasus kebakaran di Kabupaten Karawang hingga tahun 2023 masih terjadi. Sejak Januari hingga September saat ini memasuki status Siaga.tentang Kekeringan serta kebakaran hutan dan lahan

Pantauan dari BMKG ini memasuki masa Kemarau,ada di beberapa kabupaten Karawang sampai saat ini sudah tercatat 4 kecamatan, kemudian 13 Desa.

Menurut Mahpudin, Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Karawang, menyatakan bahwa hari ini di Kabupaten Karawang kekeringan tercatat 4 Kecamatan,13 Desa, diantaranya Tegalwaru 5 desa, kecamatan pangkalan 6 Desa, Kecamatan Telukjambe Barat 1 desa,dan di kecamatan Ciampel.

“Kami mengantisipasi kekeringan juga bekerja sama dengan PT Dalam penyediaan air bersih,PMI,TNI, POLRES,dan DANDIM,kami juga memiliki armada,ada 2 Tanki diantaranya satu unit 5.000 ribu Liter,lalu 3.000 ribu liter,”ucapnya.

Ia menghimbau dan mengajak kepada seluruh selaku stakeholder masyarakat yang mampu ataupun dunia usaha yang akan memberikan sumbangsihnya.

“Begitu untuk membantu saudara saudara kita yang memang sedang dilanda kekeringan, kekurangan air bersih yang memang sumbernya itu sangat asap tidak ada sumber sama sekali,” pungkasnya.(red/fj)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

x

Check Also

Tiga Warga Pekalongan Tenggelam di Kolam Buatan Proyek PT Sinarmar

Karawang – Tiga pekerja proyek meninggal dunia usai tenggelam di ...