Author Archives: fakta jabar

HDCI West Java Rally Tourism 2018

KARAWANG – Mulai 26 s/d 29 april 2018, Harley Davidson Club Indonesia (HDCI) akan memulai West Java Rally Tourism dengan melibatkan 300 line up HDCI se-Jawa Barat. Tour yang akan menempuh jarak 784 kilometer itu akan mengambil posisi start di Hotel Mercure Karawang dan finish di Pelabuhan Ratu. Acara West Java Rally Tourism 2018 ini pun akan diisi dengan gathering, ...

Read More »

Kembali Seorang Buruh Diciduk Polisi Karena Nyambi Jadi Pengedar Sabu

KARAWANG – Nyambi jadi pengedar sabu, seorang buruh kembali diciduk Satuan Narkoba (Satnarkoba) Polres Karawang di Perum Resinda Blok D2 No. 6 Rt 01/01, Desa Purwadana, Kecamatan Telukjambe Timur, Minggu (22/4) pukul 22.00 wib. Dari tangan pelaku, petugas mengamankan enam paket seberat 6,37 gram dan 1 butil pil ekstasi. “Tersangka yaitu Tommy Yoga Saputra alias Tommy (39) yang merupakan seorang ...

Read More »

Putut: AMPI Karawang Siap Menangkan Pilgub Jabar

KARAWANG – Dewan Pimpinan Daerah Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (DPD AMPI) Kabupaten Karawang melangsungkan Musyawarah Daerah (Musda) ke III pada Minggu, 21 April 2018 di Hotel Brits Jalan Interchange, Karawang Barat. Menurut Wendi, Ketua DPD AMPI Jawa Barat, AMPI Karawang perlu membentuk Kartini AMPI sebagai pengkaderan dikalangan pemuda dan pemudi. Terlebih mempersiapkan calon legislatif dari Kartini. “Ketua yang terpilih mesti ...

Read More »

Sampai Kapan Karangpawitan Tertib?

KARAWANG – Kondisi Lapang Karangpawitan Karawang nampak dijaga puluhan aparat Satpol PP. Penjagaan dilakukan dalam upaya penertiban lapak dagang pedagang kaki lima (PKL) yang kerap memanfaatkan sarana olahraga milik Pemkab Karawang ini untuk pasar malam. Pertanyaannya, sampai kapan Karangpawitan ini bisa tertib? (Red)

Read More »

UNBK SMP Karawang Kurang Dana 1 Triliun

KARAWANG – Ujian Nasional (UN) SMP akan dilaksanakan mulai hari Senin esok. UN tersebut akan dilaksanakan melalui Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) dan ada juga yang melaksanakan secara manual melalui Ujian Nasional Kertas Pensil (UNKP). Di Karawang sendiri menyisakan hal yang sangat ironis dimana seluruh sekolah SMP berstatus “Negeri” tidak mampu melaksanakan UN dengan berbasis komputer karena kurangnya sarana yang ...

Read More »

Relawan GNR Pangkal Perjuangan Segera Deklarasi di Tugu Proklamasi

KARAWANG – Dukungan untuk Jend (Purn) TNI Gatot Nurmantyo untuk maju sebagai calon Presiden di Pilpres 2019 semakin mengalir tidak hanya di pusat tapi juga di daerah, seperti yang ada di daerah Jawa Barat. “Insya Allah dalam waktu dekat kami akan mendeklarasikan Relawan Gatot Nurmantyo (GN) Untuk Rakyat (GNR) Pangkal Perjuangan untuk daerah Jawa Barat” ujar Solehudin Ketua Presidium GNR ...

Read More »

Ngeri… Video Tawuran Bersenjata Antar Bocah SD di Purwakarta Digagalkan Petugas

PURWAKARTA– Jika biasanya tawuran antar pelajar melibatkan pelajar Sekolah Menengah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA), baik SMA maupun MK. Namun, tawuran di Purwakarta ini justru melibatkan siswa-siswa Sekolah Dasar (SD). Untungnya aksi mereka keburu diketahui polisi. Setidaknya sebanyak 15 pelajar SDN 1 Sindangkasin, Purwakarta, diamankan Babinsa bersama Polsek Purwakarta Kota dan warga karena membawa berbagai macam senjata tajam yang diduga akan ...

Read More »

Zakat, Konsep Inti Program Lumbung Pangan Karawang

KARAWANG – Program pendirian sembilan lumbung pangan di Kabupaten Karawang diterapkan dengan cara zakat. Kadarisman, Kepala Dinas Pangan Karawang, mengatakan itu kepada Fakta Jabar, hari ini. “Jadi dari hasil panen setiap petani yang didaerahnya memiliki lumbung pangan akan dimintai zakatnya untuk mengisi program lumbung pangan ini. Istilahnya mengembalikan budaya masyarakat menyimpa hasil panen. Kalau besarannya, diserahkan kepada pengelola lumbung pangan, ...

Read More »

Pilgub Jawa Barat 2018, Nasdem Optimis Rindu Menang

KARAWANG – Persiapan untuk meraih kemenangan pada Pemilihan Gubernur Jawa Barat (Pilgub Jabar) 2018, pasangan Ridwan Kamil dan Uu Ruzhanul Ulum atau yang familiar disebut pasangan Rindu, sudah dilakukan dan berjalan dengan lancar. Baik itu konsolidasi Koalisi Partai Politik (Parpol) antara Nasdem, PKB, PPP, Hanura dan PSI, hingga dengan para relawan. Justeru yang saat ini dikejar adalah kesiapan saksi untuk ...

Read More »