Author Archives: fakta jabar

Antisipasi Penyebaran Virus Covid-19 Kapolsek Ciktim Sambangi Warga Perum Graha Asri

BEKASI – Dalam upaya menekan angka penyebaran virus Covid-19 di wilayah Kabupaten Bekasi khususnya diwilayah hukum Polsek Cikarang Timur, petugas gabungan dari TNI – Polri dan tenaga kesehatan dari Puskesmas Lemahabang sambangi warga dengan cara dor to dor, Sabtu (22/Mei/21). Giat tersebut merupakan salah satu bentuk kepedulian terhadap masyarakat, agar di wilayah tersebut tidak adanya kembali penularan virus Covid-19, selain ...

Read More »

Terungkap ! WNA India Diduga Palsukan Dokumen Keimigrasian

Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang Karawang – Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang bersama dengan Divisi Keimigrasian Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Jawa Barat berhasil mengungkap praktik penerbitan visa, izin tinggal dan cap keimigrasian yang diduga palsu dan dilakukan oleh seorang Warga Negara Asing (WNA) asal India berinisialCSP (57). Kepala Divisi Keimigrasian Kantor Wilayah ...

Read More »

DPRD Karawang Siap Paripurnakan Raperda Penyelenggaraan Peternakan & Kesehatan Hewan

Karawang -Pembahasan Raperda Penyelenggaraan Peternakan dan Kesehatan Hewan sudah memasuki tahap finasilasi dan siap untuk diparipurnakan. Hal itu dikatakan Ketua Pansus Raperda tersebut, Koerudin usai melalukan rapat finalisasi bersama OPD terkait, Jumat (21/5/2021) di Ruang Komisi II DPRD Karawang. Ia mengatakan, Raperda tersebut untuk melindungi dan meningkatkan kualitas sumber daya hewan. Termasuk dalam rangka menyediakan pangan yang aman, sehat, utuh ...

Read More »

Alasan Kang Jimmy Mundur dari Kader PKB

Jimmy Akhmad Zamakhsyari Karawang – Mantan Ketua DPC PKB Karawang, Ahmad Zamakhsyari resmi mengundurkan diri sebagai kader Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Kemunduran tokoh Karawang itu disaksikan langsung timnya saat konferensi bersama awak media, Kamis (20/5/2021). Kang Jimmy, sapaan akrabnya menjelaskan mundurnya ia dari anggota PKB. Adalah alasan moral. PKB Karawang yang ia besarkan selama tersebut, kemudian beralih pimpinan kepada Rahmat ...

Read More »

KSPI: Vaksinisasi Setuju, Komersialisasi Tolak

Fakta Jabar.co.id – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) dan buruh Indonesia mendukung upaya pemerintah untuk melawan pandemi Covid-19 dengan cara melakukan vaksinisasi. Pemberian vaksin kepada rakyat termasuk kaum buruh dan keluarganya untuk mencegah meluasnya penyebaran Pandemi Covid-19 adalah tugas negara. Oleh karena itu, apapun bentuk dan strategi pemberian vaksin termasuk pembiayaannya kepada seluruh rakyat menjadi tanggungjawab pemerintah. Demikian disampaikan Presiden ...

Read More »

Pemkab Karawang Mengikuti Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Secara Virtual

Karawang – Sekda Kab. Karawang, H. Acep Jamhuri mengikuti upacara peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) secara virtual dari Aula Lantai 3 Gedung Singaperbangsa Karawang, Kamis (20/5/2022) pagi. Upacara Hari HARKITNAS yang bertema “Bangkit! Kita Bangsa Yang Tangguh” dilaksanakan dengan tetap mematuhi protokol kesehatan mengingat masih dalam situasi pandemi covid-19, maka dari itu sebanyak 34 Provinsi, 514 Kabupaten dan Kota mengikuti ...

Read More »

Sekarang Masa Berlaku SIM Sesuai Tanggal Cetak

JIKA sebelumnya masa berlaku Surat Ijin Mengemudi (SIM) berdasarkan tanggal lahir pemiliknya, kini sudah berubah dan sesuai dengan masa tanggal cetak SIM tersebut. Perubahan ini berdasarkan surat telegram Korlantas Nomor ST/2664/X/Yan.1.1/2019, di mana masa kedaluwarsa dari SIM kini bergantung pada tanggal percetakan. “Sesuai dengan ketentuan, masa berlaku SIM tetap lima tahun sejak diterbitkan, bukan berdasarkan tanggal lahir lagi,” ujar Dirlantas ...

Read More »

Waspada Penyebaran Covid-19 Pasca Lebaran

Karawang – Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana mengikuti rapat koordinasi bersama Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Senin (17/5/2021) pagi. Rapat yang dilaksanakan secara virtual tersebut, juga dihadiri Wakil Bupati H. Aep Syaepuloh, Sekda H. Acep Jamhuri serta seluruh unsur Forkopimda Karawang. Dalam arahanya, Presiden meminta seluruh Kepala Daerah untuk bersiap mengantisipasi lonjakan peningkatan kenaikan kasus covid-19 pasca libur Hari ...

Read More »

DPRD : Buat KTP Itu Mudah, Tak Harus Ada Surat Pengantar RT Atau Desa

H. Budianto, SH Karawang – Komisi I DPRD Karawang melakukan monitoring ke Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil), Rabu (19/05/2021). Berbagai hal yang berkaitan dengan data hingga pelayanan kependudukan menjadi pembahasan dalam kegiatan tersebut. Ketua Komisi I DPRD Karawang, Budianto mengatakan, pihaknya menggali berbagai informasi terkait pelayanan pendudukan dari Disdukcapil. Sebagaimana diketahui, Dirjen Dukcapil dalam konten Tiktok-nya mengatakan membuat KTP ...

Read More »

Enam Kali Berturut-Turut Pemkab Karawang Meraih WTP

Bandung – Pemerintah Kabupaten Karawang kembali mendapat prestasi atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia, pada pemeriksaan anggaran tahun 2020 dengan predikat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Predikat opini WTP dari BPK RI atas pengelolaan keuangan APBD tahun 2020 ini menjadi prestasi yang keenam kalinya secara berturut-turut. Sebuah predikat terbaik dari ...

Read More »