Karawang

Formasi P3K di Karawang Menjadi Jumlah Terbanyak di Provinsi Jawa Barat

Kepala Bidang Pengadaan, Pemberhentian BKPSDM Karawang – Kabupaten Karawang mempunyai sebanyak 2.223 Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) untuk formasi tahun 2022. Adapun surat Keputusan bagi PPPK Kabupaten Karawang pada tahun 2022 akan diberikan pada (30/6/2023). Kepala Bidang Pengadaan, Pemberhentian Sistem Informasi, Nendi Sopandi menyebutkan, awal formasi ada sebanyak 2.247 orang, kemudian jumlah ini berkurang 3 orang menjadi 2.244 yang ...

Read More »

Berikan SK Depiancab Majalaya, Mak Sri: Kami Akan Berikan SK ke Kecamatan se-Karawang

Penyerahan SK Depiancab SOKSI Majalaya Karawang – Ketua Dewan Pimpinan Cabang Sentral Organisasi Karyawan Swadiri Indonesia (Depicab SOKSI) Karawang, Sri Rahayu Agustina, berikan surat kepengurusan (SK) Dewan Pimpinan Anak Cabang (Depincab) SOKSI Kecamatan Majalaya, di Desa Lemah Mulya, Sabtu (17/6/2023). Eman Sulaeman didapuk menakhodai Depiancab Majalaya periode 2023-2028 mendatang. Sri Rahayu mengatakan, pemberian SK tersebut sebagai langkah on the track ...

Read More »

Bintang Alam Menggugat, Menolak Banjir

Karawang – Tuntutan masyarakat Perumahan Bintang Alam kepada dua perusahaan belum terwujud hingga sekarang. Masyarakat Perumahan Bintang Alam, Kecamatan Telukjambe Timur menuntut janji yang diberikan oleh PT. KSM dan PT. Samudra. Agus Salim, Ketua Tim Penanggulangan Bencana Bintang Alam menyatakan tuntutan tersebut berawal dari adanya janji yang telah di sepakati oleh ke dua perusahaan tersebut dengan masyarakat terkait pembuatan sodetan ...

Read More »

Komnas Perlindungan Anak Minta Polisi Tindak TPPO di THM

Komisioner Komnas Perlindungan Anak, Wawan Wartawan SH., MM. Karawang – Komisioner Komnas Perlindungan Anak, Wawan Wartawan SH., MM., meminta pihak kepolisian untuk menindak potensi Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) terselubung dalam aktivitas Tempat Hiburan Malam (THM) dan panti pijat. Hal tersebut menyikapi Perpres Nomor 22 Tahun 2021, terkait pembentukan gugus tugas TPPO dan Perpres nomor 19 tahun 2023 tentang Rencana ...

Read More »

Surut Mata Air, Ketua Komisi 1 DPRD Karawang Sidak Proyek Japek II

Karawang – Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Karawang H.Khoerudin melakukan sidak pengerjaan pembangunan box cover jalan tol Jakarta-Cikampek II di Kampung Citaman, Desa Tamansari, Kecamatan Pangkalan, Karawang, Minggu (17/06/23) berkat Sidak sendiri berdasarkan laporan dari warga masyarakat Citaman, bahwa sumber mata air alam Sendang Kaputren Citaman mengalami penyurutan debit air, yang diduga galian pengerjaan Box cover yang dikerjakan oleh PT. ...

Read More »

Kompetensi Guru Penggerak

Oleh Andri Yanto,SPd KOMPETENSI seorang guru penggerak mencakup berbagai aspek yang meliputi pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang diperlukan untuk menjadi seorang pemimpin inspiratif dan penggerak bagi peserta didik. Berikut adalah beberapa kompetensi kunci seorang guru penggerak. Pengetahuan substansial, seorang guru penggerak harus memiliki pemahaman yang mendalam tentang materi pelajaran yang diajarkan. Mereka memiliki pengetahuan yang luas tentang konsep, teori, dan ...

Read More »

Macan Tutul Sanggabuana Terekam Kamera Strap Berkeliaran Dekat Perkampungan

Eksplorasi yang dilakukan oleh para Ranger dari Sanggabuana Conservation Foundation (SCF) di Pegunungan Sanggabuana, Jawa Barat belum berhenti. Pendataan yang dilakukan untuk melengkapi kajian atas usulan perubahan status kawasan Pegunungan Sanggabuana menjadi kawasan konservasi ini selalu menemukan temuan-temuan baru. Kali ini macan tutul jawa (Panthera pardus melas) kembali terekam kamera trap SCF di wilayah Purwakarta. Terbaru, macan tutul jawa Sanggabuana ...

Read More »

Sampah di Desa Mekarmaya Dibersihkan di Hari Lingkungan Hidup

hari lingkungan hidup se-dunia Karawang – Memperingati hari lingkungan hidup se-dunia bersama Jawa Satu Power, bank sampah Latanza, bank sampah Saderek dan bank sampah induk Karawang juga dengan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Karawang, membersihkan lingkungan Desa Mekarmaya, pada Kamis 15 Juni 2023. Ide kegiatan yang di gagas oleh direktur bank sampah Latanza, Jois sapaan akrabnya telah melakukan kegiatan bersihkan lingkungan ...

Read More »

Sambut Harganas ke-30, Pelayanan KB di Karawang Lampaui Target

Sekretaris DPPKB Kabupaten Karawang, Imam Alhusaeri Karawang – Pemkab Karawang melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB)(DPPKB) berhasil melampaui target dalam pelaksanaan program sejuta akseptor Keluarga Berencana (KB) pada peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) 2023. Dikatakan Sekretaris Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kabupaten Karawang, Imam Alhusaeri, pencapaian program sejuta akseptor tersebut tembus 107% dengan data 12.992 aks. ...

Read More »

Mak Sri Sosialisasikan Perda Pelayanan Publik, Begini Respon Masyarakat

Foto bersama usai sosialisasi peraturan daerah provinsi Jawa Barat Karawang – Anggota Komisi V DPRD Provinsi Jawa Barat Hj Sri Rahayu Agustina support warga Desa Lemah Mulya, Kecamatan Majalaya, untuk memaksimalkan usaha mikro kecil menengah (UMKM) dan ia menyoroti bagaimana pelayanan di pemerintahan tingkat desa kerap diintimidasi oleh oknum tidak bertanggung jawab yang menyebabkan terhambatnya pelayanan untuk warga. Hal itu ...

Read More »