Karawang

Sri Rahayu : Forum Peduli Anak Bisa Manfaat untuk Penekanan Angka Kekerasan

Hj Sri Rahayu Agustina, SH anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Karawang – Untuk menghindarkan tindakan kekerasan terhadap anak, Pemkab Karawang melalui Dinas Perlindungan Anak dan Perempuan (DP3A) setempat telah membentuk forum anak tingkat kecamatan, desa dan kelurahan. Gunanya bila terjadi kekerasan terhadap anak bisa diketahuinya. Hj Sri Rahayu Agustina, SH anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, mengatakan kepala DP3A melaporkan itu ...

Read More »

Diduga Langgar Keimigrasian, Tiga WNA Diamankan

Karawang– Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang melakukan pemeriksaan terhadap tiga orang Warga Negara Asing (WNA) yang diduga melakukan pelanggaran aturan keimigrasian. Ketiga WNA tersebut terdiri dari dua orang asal Nigeria berinisial RCH (26) dan OOS (23) serta satu orang asal Mozambik berinisial MAD (35). Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Karawang, Barlian Gunawan mengatakan, pada tanggal 4 ...

Read More »

Tangani Kasus Dugaan Korupsi, LSM Kompak Reformasi Apresiasi Kejaksaan

Karawang – Terkait telah dilakukannya penyelidikan kasus dugaan Tindak Pidana penyalahgunaan penggunaan kepentingan APBD dan dugaan korupsi dalam pembangunan jembatan Sirnaruju oleh Kejaksaan Negeri Karawang, LSM Kompak Reformasi sangat apresiatif. Namun disisi lain ada kecemasan dalam penanganan perkara tersebut. LSM Kompak Reformasi dalam pers rilisnya, menjelaskan melalui Sekjenya Pancajihadi Al Panji, menyebutkan pihaknya telah menyurati Kejaksaan Agung dalam hal ini, ...

Read More »

Bupati : Penataan Akses Tol Karawang Timur Terbentur Aturan

Sumber foto (Diskominfo), Bupati dan Wakil Bupati Karawang saat ke lokasi akses Tol Karawang Timur Karawang – Masuk pintu Tol Karawang Timur terlihat kumuh. Pemandangan tak indah dilihat saat masuk Tol Karawang Timur. Bahkan Pemerintah Karawang seperti “kebingungan” memperbaiki akses jalan itu. Kepada wartawan, Selasa (4/1/2022), dr. Cellica Nurrachadiana, Bupati Karawang mengatakan, penataan akses Tol Karawang Timur terbentur aturan. Sebab, ...

Read More »

Pemkab Siapkan 17 Miliar untuk Penyelesaian Jembatan Walahar & Rumambe

Karawang – Proyek pembangunan Jembatan Walahar dan Jembatan Rumaembe sempat mangkrak karena pandemi Covid-19. Di tahun 2022 pembangunan mega proyek tersebut akan dimulai kembali. Kepada wartawan, Bupati Karawang dr. Cellica Nurrachadiana mengatakan, sejak awal pembangunan Jembatan Walahar dan Rumambe dibiayai APBD Provinsi Jawa Barat. Sementara untuk penyelesaiannya akan menggunakan dana APBD Karawang. “Kami sudah dibicarakan langsung dengan Gubernur Jawa Barat, ...

Read More »

Awas Calo Naker! Iming-iming Masuk Kerja

Karawang – Berbagai cara dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggungjawab demi memuluskan kejahatannya. Oleh karenanya, masyarakat harus waspada. Khususnya dalam mencari pekerjaan. Tidak tergiur dengan iming-iming masuk kerja ke perusahaan. Apalagi sampai membayar belasan juta rupiah. Mengenai itu, Kepala Bidang Penempatan Kerja Dinas Keternagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Karawang, Endang Syafrudin selalu mewanti-wanti masyarakat. “Kepada masyarakat Karawang agar tidak mudah tergiur ...

Read More »

Tiga Orang WNA Afrika Diamankan Polsek Rengasdengklok

Ilustrasi Karawang – Tiga orang warga negara asing (WNA) diamankan Polsek Rengasdengklok, Selasa (4/1/2022). WNA asal Afrika tersebut berada di Dusun Tarikolot RT20/RW05 Desa Kalangsari Kecamatan Rengasdengklok. Menurut Kapolsek Rengasdengklok, Kompol Suherman, mulanya Bhabinkamtibmas melaporkan ada WNA di salah seorang warga. “Kami menerima laporan dari Bhabinkamtibmas Desa Kalangsari, AIPTU Toyiban adanya warga asing. WNA tersebut bernama Ruben, Macin dan Odinaka ...

Read More »

Legislatitor Jabar Dukung Vaksinasi untuk Anak

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat, Hj Sri Rahayu Agustina, SH Karawang – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat, Hj Sri Rahayu Agustina, SH mendukung vaksinasi untuk anak usia 6 sampai 11 tahun di Kabupaten Karawang. Pasalnya, program yang telah di launcing 3 Januari 2022 di RSUD Karawang diharapkan bisa optimal. “Kami mendukung vaksinasi ...

Read More »

Indosat Ooredoo Hutchison Menyelesaikan Penggabungan Usaha dan Meluncurkan Visinya Menjadi Perusahaan Telekomunikasi DigitalPaling Dipilih di Indonesia

PT Indosat Tbk (“Indosat Ooredoo Hutchison” atau “Perusahaan”) hari ini mengumumkan penyelesaian penggabungan usaha antara PT Indosat Tbk (“Indosat Ooredoo”) dengan PT Hutchison 3 Indonesia setelah menerima semua persetujuan hukum dan pemegang saham yang diperlukan. Jakarta – PT Indosat Tbk (“Indosat Ooredoo Hutchison” atau “Perusahaan”) hari ini mengumumkan penyelesaian penggabungan usaha antara PT Indosat Tbk (“Indosat Ooredoo”) dengan PT Hutchison ...

Read More »

Begini Capaian PAD Karawang Tahun 2021

Karawang – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Karawang berhasil memaksimalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD), hingga tanggal 24 Desember 2021 sudah mencapai 108, 02 persen, dari target tahun 2021 setelah anggaran perubahan yaitu sebesar Rp 925.965.743.000,00. Capaian itupun meningkat sekitar 10 persen dari PAD per tanggal 24 Desember tahun 2020. “PAD Kabupaten Karawang yang sudah tercatat per bulan 24 Desember 2021 ...

Read More »