Tag Archives: DPRD Karawang

Menunggu Dua Rekomendasi Pimpinan DPRD Definitif, Sekwan Berharap Akhir Agustus Sudah Beres Semua

KARAWANG – Setelah dilantik tanggal 5 Agustus lalu, dari empat Partai Politik (Parpol) Pemenang Pemilihan Legislatif (Pileg) 2019, Partai Demokrat, Gerindra, PKB dan Golkar, dua partai politik diantaranya adalah Partai Demokrat dan Gerindra belum juga memberikan rekomendasi Pimpinan DPRD Definitif. Meski masih menunggu keputusan di tingkat kepengurusan pusat, untuk menunjuk siapa yang akan menduduki kursi Pimpinan DPRD, tetapi kinerja Wakil ...

Read More »

Pimpinan Sementara DPRD Karawang Terima Kunjungan DPRD Bengkayang

KARAWANG – Pimpinan Sementara DPRD Kabupaten Karawang menerima Kunjungan Kerja (Kunker) DPRD Kabupaten Bengkayang, Provinsi Kalimantan Barat, Rabu (21/8). Dalam agenda ini, Wakil Rakyat asal Kabupaten yang berbatasan langsung dengan Malaysia itu melakukan studi komparatif mengenai Badan Anggaran (Banggar). Demikian ungkap Wakil Ketua DPRD Kabupaten Karawang Sementara, H. Endang Sodikin, S.Pd,i., MH. usai menerima sekaligus menjadi pembicara dalam agenda kunjungan tersebut. ...

Read More »

Demokrat Usulkan 4 Nama Untuk Diseleksi Sebagai Pimpinan Definitif DPRD

KARAWANG – Sebagai Partai Politik (Parpol) pemenang kursi terbanyak pada Pemilihan Legislatif (Pileg), tentu DPC Partai Demokrat harus menyiapkan nama untuk menduduki Kursi Ketua DPRD Kabupaten Karawang periode tahun 2019-2024. Tidak tanggung-tanggung, 4 nama telah diusulkan oleh DPC Partai Demokrat kepada DPP Partai Demokrat untuk direkomendasikan sebagai Pimpinan Definitif. Kendati demikian, nama H. Budianto, SH. tetap memiliki rating tertinggi di ...

Read More »

Pimpinan DPRD Hadiri Pemberian Remisi Napi di Lapas II Karawang

KARAWANG – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) sementara Kabupaten Karawang, Pendi Anwar mendapingi Bupati Karawang dr. Cellica Nurrachadiana menghadiri acara pemberian remisi umum bagi narapidana binaan pada momen Hari Ulang Tahun (HUT) Ke – 74 Republik Indonesia. Ketua DPRD bersama Bupati Karawang, dr. Cellica Nurrachadiana mengunjungi Lembaga Pemasyarakatan Klas II (Dua) A Karawang, Sabtu (17/8/2019). Pihaknya pun mengucapkan selamat ...

Read More »

DPRD Karawang: “Dirgahayu Republik Indonesia Ke-74”

KARAWANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Karawang mengucapkan dirgahayu Republik Indonesia ke-74 tahun. Pasalnya dengan peringatan kemerdekaan ini bertambah Sumberdaya Manusia (SDM) yang unggul menuju Indonesia maju. Perlu diketahui, DPRD Karawang melaksanakan upacara Pengibaran Bendera di hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74 tahun di Tugu Kebulatan Tekad, Rengasdengklok bersama Muspida, 17 Agustus 2019. Bahkan, Ketua Sementara DPRD, Pendi Anwar ...

Read More »

Rapat Paripurna Istimewa DPRD Karawang Tentang Mendengarkan Pidato Kenegaraan

KARAWANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Karawang menggelar rapat istimewa tentang mendengarkan pidato kenegaraan, Jumat 16 Agustus 2019. Napak hadir pejabat tinggi di lingkungan pemerintah Kabupaten Karawang mendengarkan pidato kenegaraan yang dibacakan Presiden RI Joko Widodo dalam rangka HUT RI ke 74 di ruang rapat DPRD Kabupaten Karawang. Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana, Wakil Bupati Karawang, H. ...

Read More »

Aksi Unjuk Rasa Mahasiswa Disambut Para Wakil Rakyat Masuk ke Gedung DPRD Karawang

KARAWANG – Berbeda dengan aksi demonatrasi para mahasiswa di daerah lainnya yang menyebabkab sejumlah anggota Kepolisian RI menjadi korban akibat terbakar api ditengah lokasi aksi unjuk rasa. Rombongan mahasiswa yang menjadi para peserta demo di depan gerbang pintu masuk menuju kantor DPRD Kabupaten Karawang langsung disambut beberapa wakil rakyat sekaligus dipersilahkan masuk oleh pimpinan DPRD Kabupaten Karawang, Pendi Anwar, usai ...

Read More »

Pimpinan Sementara DPRD Karawang Berkonsultasi Dengan Biro Hukum Pemprov Jabar

KARAWANG – Ketua dan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Karawang Sementara, melaksanakan kegiatan Konsultasi bersama Biro Hukum Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Rabu (14/8). Atas nama Pimpinan Sementara DPRD Kabupaten Karawang, H. Pendi Anwar dan H. Endang Sodikin, S.Pd,i. MH., keduanya menindaklanjuti hasil rapat dari Anggota DPRD tentang Evalusi Tata Tertib DPRD nomor 1/2018. Lantaran kapasitas yang bersifat sementara, dalam menjalankan regulasi ...

Read More »

Aab: Jajang Menggantikan Acep Sebagai Ketua Fraksi PKB Hanya Penyegaran

KARAWANG – Pasca masuknya surat rekomendasi dari DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Karawang yang ditujukan kepada Sekretariat DPRD Kabupaten Karawang beberapa waktu lalu, sempat menuai pertanyaan publik. Terlebih, surat usulan bernomor 0357/DPC-03/IV/A.2/VIII/2019 itu tidak lagi menunjuk H. Acep Suyatna sebagai Ketua Fraksi PKB melainkan menunjuk Jajang Sulaeman yang secara kebetulan baru terpilih menjadi anggota legislatif. Sekretaris DPC PKB Kabupaten ...

Read More »

DPRD: “Selamat Hari Raya Idul Adha”

KARAWANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Karawang mengucapkan selamat hari raya Idul Adha 1440 H/tahun 2019. Melalui hari raya Idul Adha ini meningkatkan ibadah kita semua. “Selamat hari raya Idul Adha 1440 H,” kata Ketua DPRD Karawang, Pendi Anwar. Wakil rakyat baru dilantik sejak 5 Agustus 2019 ini masih disibukan dengan melengkapi struktural internal. Terhitung fraksi hingga pembagian ...

Read More »