Jabar

Polisi Periksa Ketua Umum Pepes soal Video Ujaran Kebencian

FAKTAJABAR.CO.ID – Polres Karawang memeriksa Ketua Umum Partai Emak-emak Pendukung Prabowo-Sandi (Pepes) Sri Wulandari (Wulan) dan mentor Pepes Korwil Karawang, Bekasi, dan Subang, Lisa Lutrisa sebagai saksi kasus video “Jika Jokowi terpilih, tidak lagi ada azan”, Rabu (27/3/2019). Keduanya diperiksa sebagai saksi. “Benar (ketua umum Pepes dan mentor Korwil Karawang, Bekasi, dan Subang) diperiksa, dimintai keterangan sebagai saksi,” ujar Kasat ...

Read More »

Dirjen Kementan Sebut Karawang Dijadikan Sentra Produksi Kelapa

KARAWANG– Kementrian Pertanian bakal menjadikan Karawang sentra produksi kelapa. Hal ini disampaikan Direktur Jenderal Perkebunan Kementan Kasdi Subagiyono saat apresisi dan sinkronisasi program Kementan 2019 di Jawa Barat di Desa Pacing, Kecamatan Jatisari, Kabupaten Karawang, Selasa (26/3/2019). Komitmen tersebut diwujudkan dengan menyalurkan bantuan bibit kelapa unggul sebanyak 5.000 batang yang produksinya 2,5 ton per hektar. “Produksi yang biasanya ada di ...

Read More »

Pemkab Purwakarta Tegur Pengembang Proyek Kereta Cepat

PURWAKARTA – Pemkab Purwakarta memberi teguran serta meminta agar PT. Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menghentikan aktifitasnya serta memperbaiki kondisi jalan yang rusak dampak dari pembangunan jalur kereta api cepat, di jalan Darangdan – Nanggeleng (Jalan Militer) serta Cilegong – Jatiluhur Melalui surat teguran bernomor 620/109/DPUBMP/III/2019 yang ditujukan kepada pihak PT. KCIC. Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Pengairan (DPBMP) ...

Read More »

Diskusi Publik Fox Navi Ingatkan Pemilih Millennial Tidak Golput

BEKASI – Dewan Pimpinan Pusat Lembaga Advokasi dan Bantuan Hukum Forum Mantan Narapidana (DPP Labah Fox Navi) melangsungkan diskusi publik dengan tema “Sukseskan Pemilu 2019 Tanpa Golput” , Selasa 26 Maret 2019 di Jalan Kemakmuran No.16 Bekasi. Peserta yang mengikuti kegiatan ini sebanyak 40 orang dengan Narasumber Nandang,SE., MM selaku akademisi dan Yuri Yusdiana, SE., MM aktivis kepemudaan. Ilham Adi ...

Read More »

Rangkaian HUT BUMN, Pertamina Hadirkan Paket Solar Non Subsidi Harga Khusus di Bekasi

BEKASI– Ratusan warga Kampung Cibitung Sebrang, Kelurahan Cimuning, Kecamatan Mustika Jaya, Bekasi sumringah saat membawa kantong putih berisikan paket sembako murah. Belum habis rasa gembiranya, kebahagiaan masyarakat bertambah dengan penawaran paket biosolar non subsidi dengan harga khusus di booth Pertamina. Program biosolar ini menjadi bagian dalam rangkaian promo program Link Aja, memperingati HUT BUMN ke-21 pada 13 April 2019 nanti. ...

Read More »

17 Objek Wisata di Purwakarta yang Wajib Kamu Kunjungi

FAKTAJABAR.CO.ID – Sedikitnya 17 destinasi wisata di Kabupaten Purwakarta, bertambah dalam setahun terakhir. Sampai saat ini, wilayah Purwakarta telah memiliki 62 objek wisata. Objek wisata ini, berbasis alam, religi serta kuliner. Kabid Pariwisata Dinas Pemuda Olahraha Kebudayaan dan Pariwisata (Disporaparbud) Kabupaten Purwakarta, Heri Anwar, mengatakan itu. “Dalam kurun waktu tiga tahun terakhir penambahan objek wisata cukup signifikan. Pada akhir 2016 ...

Read More »

Di Purwakarta, Mikrobus untuk Pelajar Antar-Jemput Hingga Perdesaan

FAKTAJABAR.CO.ID – Layan antar kendaraan untuk pelajar di Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, sentuh hingga wilayah perdesaan. Tidak tanggung-tanggung, Pemerintah Kabupaten Purwakarta menyediakan lima unit mikrobus tersebut sekaligus. Tujuannya untuk mengurangi pelajar menggunakan kendaraan bermotor saat ke sekolah. Kepala Dinas Pendidikan Purwakarta Purwanto, di Purwakarta, Senin (25/3), mengatakan kendaraan jenis mikrobus ini disediakan untuk layanan antar jemput khusus pelajar. Kata dia, ...

Read More »

Dirasa Belum Ideal, Bupati Anne Akan Tambah Armada Ambulan

PURWAKARTA – Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika, berencana menambah Ambulance, penamahan armada tersebut bertujuan agar kebutuhan masyarakat akan pelayanan kesehatan bisa terpenuhi. “saya rasa dengan armada yang tersedia belum bisa mengcover kebutuhan masayarakat secara keseluruhan,” ujar Anne disela acara gempungan di buruan lembur di Ds. Cilegong Kecamatan Jatiluhur Purwakarta, Jumat (22/03/19). Mantan mojang Purwakarta 1999, menegaskan komitmennya dalam pelayanan kesehatan, ...

Read More »

Sekretariat Dewan Fasilitasi Reses, Pimpinan dan Anggota DPRD

PURWAKARTA – Sesuai Perda Kabupaten Purwakarta No.148/2016 tentang pembentukan Sekretariat DPRD, yakni bertugas menyelenggarakan administrasi kesekretariatan, administrasi keuangan, mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi DPRD. Sedangkan, kegiatan reses mengacu pada SK DPRD No. 171.1/Kep.01- DPRD/2019. “Sekretariat DPRD bertugas melayani dan secara teknis berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Pimpinan DPRD,” jelas Drs. H Suhandi, M.Si, Sekretaris DPRD Purwakarta (Sekwan), ketika ditemui ...

Read More »

PTKP PB HMI Ragukan Kinerja Institusi Keamanan Negara

JAKARTA – Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PB HMI) masih meragukan kinerja para alat negara dalam penyelenggaraan pesta Demokrasi 2019. Hal ini disampaikan langsung oleh Heru Slana Muslim dalam pertemuan siang tadi di rumah makan, Tebet, Jakarta Selatan, Senin (25/3/2019). Heru sapaan akrabnya yang menjabat sebagai Ketua Bidang PTKP PB HMI ini menuturkan bahwa ada kecenderungan keberpihakan terhadap Petahana yang ...

Read More »