Tag Archives: PKS

PKS Belum Menentukan Sikap Koalisi

Faktajabar.co.id – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) belum menentukan sikap perihal ditetapkannya Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar sebagai bakal cawapres Anies Baswedan. Presiden PKS Ahmad Syaikhu menjelaskan, sesuai aturan partai, penetapan capres dan cawapres merupakan wewenang Majelis Syuro PKS. “Rekomendasi nama Bapak Abdul Muhaimin Iskandar sebagai bakal calon wakil presiden Insyallah akan diusulkan untuk dibahas pada musyawarah Majelis Syuro,” kata Syaikhu, ...

Read More »

Haji Aep Syaepulloh Bersaing Dengan Politisi Senior PKS

KARAWANG – Mesin politik jelang Pilkada Karawang mulai panas. Terlebih Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Karawang melangsungkan deklarasikan bakal calon bupati atau bakal calon wakil bupati , Minggu (26/1/2020) di Ballroom Swissbellin. Deklarasi itu ternyata ada tiga nama yang disiapkan PKS. Adalah H. Aep Syaepulloh, seorang pengusaha muda ternama di Karawang. Kedua politisi senior PKS H. Budianto Ketua BP3 PKS ...

Read More »

Aleg PKS Minta Pertamina Lebih Transparan Terkait Penanganan Pencemaran Pantura

KARAWANG – Tepat dua bulan semenjak peristiwa kebocoran minyak bumi Pertamina di Pantura Karawang, Anggota Legislatif DPRD Provinsi Jawa Barat, Ir. H. Abdul Hadi Wijaya, MSc. bersama Anggota DPRD Kabupaten Karawang Drs. H. Maman Suherman, MPd., mengunjungi Desa Sedari, Cibuaya Karawang untuk meninjau langsung pesisir pantai karawang yang terdampak kebocoran minyak. Pada saat yang bersamaan, di lokasi yang dikunjungi sedang ...

Read More »

Bawaslu RI Perintahkan KPU Bekasi Cocokan Perolehan Suara di Jatimulya

DPD PARTAI KEADILAN SEJAHTERAKABUPATEN BEKASI(15 JUNI 2019) Dengan ini kami DPD Partai Keadilan Sejahtera Kabupaten Bekasi menyampaikan beberrapa informasi terbaru terkait dugaan Penggelembungan Suara Partai Nasdem untuk DPR-RI di Keluarahan Jatimulya Kecamatan tambun Selatan Kabupaten Bekasi, sebagai berikut : Bahwa telah terjadi dugaan Penggelembungan Suara DPR-RI untuk Partai Nasdem di Kelurahan Jatimulya Tambun Selatan sebesar 6.096 suara. Penggelembungan suara tersebut ...

Read More »

Persiapkan Aksi, Ormas Batara Karang Kecam Kecurangan Pemilu di Tambun Selatan

BEKASI – Organisasi masyarakat Barisan Taruna Cikarang (Batara Karang) bakal menggelar aksi dengan mengerahkan ratusan massa, pada Jumat (17/5/19) besok ke KPU dan Bawaslu Kabupaten Bekasi. Aksi ini sekaligus melaporkan kecurangan penggelembungan suara DPR-RI Kelurahan Jatimulya, Tambun Selatan ke Sentra Gakkumdu Jawa Barat. Ketua Ormas Batara Karawang, Eddy Herdiansyah membenarkan rencana aksi tersebut. Ia mengatakan penolakan terhadap kecurangan itu adalah ...

Read More »

Bawaslu Jabar Kabulkan Gugatan PKS, KPUD Kabupaten Bekasi Diputus Bersalah

FAKTAJABAR.CO.ID – Bawaslu Jawa Barat memutuskan, KPUD Kabupaten Bekasi telah terbukti bersalah secara administratif dalam prosedur penyelenggaraan rekapitulasi suara Desa Jatimulya dan PPK Tambun Selatan. Putusan Bawaslu ini akan menjadi bukti kuat bagi PKS agar KPU-RI dapat melakukan penghitungan suara ulang DPR-RI di Desa Jatimulya Kecamatan Tambun Selatan – Kab. Bekasi. Budi Purwanto selaku pelapor dari PKS Kabupaten Bekasi berharap, ...

Read More »

PKS Vs NASDEM di BAWASLU Jawa Barat

BEKASI – Terkait dugaan penghitungan rekapitulasi hasil suara DPR-RI di Wilayah Tambun Selatan, bahwa dapat diduga ada kecurangan yang dilakukan oleh PPK Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi. “Dugaan kecurangan tersebut terjadi pada saat penghitungan suara DPR-RI yang diawali dari data DA-1, karena masing-masing suara dari Parpol banyak yang masuk ke Partai Nasdem, sehingga saksi Parpol PKS melakukan perotes kepada PPK, ...

Read More »

Reses III, Anggota Dewan Provinsi Fraksi PKS Dorong Eksistensi Sekolah Swasta

KARAWANG – Keberpihakan pemerintah terhadap eksistensi sekolah SMA/SMK sederajat berbasis swasta menjadi satu catatan besar yang disampaikan dalam forum terbuka agenda reses III Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera, Ir. H. Abdul Hadi Wijaya, M.Sc, dihadapan ratusan masyarakat Rengasdengklok dan sekitarnya, Selasa (11/12) di kantor Pemerintah Desa Rengasdengklok Selatan, Kabupaten Karawang. Seperti diketahui, berdasarkan pada data ...

Read More »

PKS Lolos Verifikasi Faktual

KARAWANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Karawang melakukan verifikasi faktual di DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Karawang, Selasa (30/1). Dalam kegiatan itu, KPU memeriksa terkait data Pengurus, Anggota, Keterwakilan Perempuan dan Domisili Kantor. Komisioner KPU Kabupaten Karawang, Asep Saeppudin Muksin mengtakan, dari 39 Penguris DPD PKS Karawang tercantum 13 perempuan didalamnya. Meski hanya 12 pengurus perempuan yang hadir, ...

Read More »