Tag Archives: purwakarta

Catatan Hitam Terhadap Kemerdekaan Pers di Purwakarta!

Purwakarta – Kalangan Jurnalis di Purwakarta dibuat geram atas tindakan oknum aparat Desa Citalang, Kecamatan Purwakarta, yang diduga melakukan penganiayaan terhadap Wartawan salah satu media online, Jumat 17 November 2023. Dilansir melalui media rmoljabar.id , insiden tersebut terjadi, bermula pada saat AS wartawan salah satu media online melakukan konfirmasi kepada Kepala Desa Citalang, berdasarkan informasi yang diterima terkait alokasi program ...

Read More »

Tidak Patuhi dan Penuhi Administrasi, Provider MR Akan Segera Dipanggil!

Purwakarta – Pasca tidak mematuhi dan memenuhi administrasi , DPUTR Kabupaten Purwakarta layangkan surat teguran kepada PT. EMR selaku perusahan yang menaungi Provider MR cabang Purwakarta. Hal tersebut, berkaitan dengan nekatnya Provider MR yang melakukan aktivitas pemasangan/pembangunan tiang serta kabel telekomunikasi, dengan menunjuk vendor ADW sebagai pelaksana tanpa memenuhi administrasi yang berlaku. Dilayangkannya surat teguran berikut, dibenarkan oleh Kepala Dinas ...

Read More »

Kadis PUTR Ajak Masyarakat Purwakarta Jaga dan Rawat Bangunan Infrastruktur

Ryan Oktavia Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kab. Purwakarta Purwakarta – Ryan Oktavia Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kab. Purwakarta ajak masyarakat untuk menjaga dan merawat bangunan(jalan dan jembatan), baik yang akan selesai maupun sedang berjalan. Hal tersebut, Ryan sampaikan, mengingat saat ini Pemerintah Kab. Purwakarta melalui Dinas PUTR sedang gencar-gencarnya melakukan pembangunan jembatan, pemeliharaan hingga ...

Read More »

Saat Dimintai Keterangan Oleh Wartawan, Respon Pimpinan Cabang Provider MR Terkesan Ngelantur

Purwakarta – NS Pimpinan Cabang Purwakarta Provider MR tidak mengindahkan, bahkan terkesan ngelantur memberikan respon ketika dimintai keterangan oleh Wartawan melalui pesan WhatsApp. Sebelumnya, wartawan mendapatkan informasi dari berbagai sumber terkait aktivitas pemasangan tiang/kabel telekomunikasi oleh Provider MR dengan bekerja sama pihak Vendor ADW sebagai pelaksana. Terdapat indikasi kuat belum mendapatkan Approve(menyetujui) oleh dinas terkait mengenai Pemanfaatan (Sewa lahan) ruas ...

Read More »

Bandelnya Provider Karena Belum Ada “Approve” Pemanfaatan Ruas Jalan Kabupaten, Deny : Kalau Diperlukan Akan Kita Cabut

Purwakarta – Provider MR yang bekerja sama dengan Vendor ADW sebagai pelaksana pemasangan Tiang/Kabel Telekomunikasi, disinyalir belum ada Aprove(Menyetujui) mengenai pemanfaatan ruas jalan kabupaten. Menyikapi hal tersebut, Deny Kepala Bidang Pemeliharaan Jalan dan Jembatan DPUTR Kab. Purwakarta mengatakan, kapasitas DPUTR merekomendasikan titik lokasi yang akan digunakan untuk penempatan Tiang/Kabel Telekomunikasi, dengan status sebagai Pemanfaatan(Sewa lahan) Ruas Jalan Kabupaten.“Kami hanya mengarahkan ...

Read More »

JBN Dpc Purwakarta Gelar Kesadaran Hukum Kepada Masyarakat

Purwakarta – Jurnalis Bela Negara (JBN) sukses menggelar sosialisasi wawasan kebangsaan (Wasbang) tentang kesadaran hukum bertempat di Balai Rukun Warga (RW) 05 Kelurahan Cisereuh, Kec/Kab Purwakarta, Jumat (6/10/2023) malam. Panitia mengundang sejumlah pemateri atau nara sumber untuk mengisi kegiatan tersebut diantaranya unsur kepolisian diwakili Kanit Reskrim Polsekta Purwakarta AKP Ahmad Sodikin, Praktisi Hukum Dulnasir SH dan Sekretaris Kecamatan (Sekcam) Purwakarta. ...

Read More »

Musim Kemarau El Nino, BPBD Purwakarta : Hampir Seluruh Wilayah Alami Kekeringan

Purwakarta – Dalam beberapa bulan terakhir hampir seluruh wilayah di Indonesia mengalami fenomena pemanasan Suhu Muka Laut(SML), tidak terkecuali Kabupaten Purwakarta. Heryadi Erland Wibisana Djuhayat Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Kab. Purwakarta mengungkapkan, imbas fenomena pemanasan Suhu Muka Laut(SML) atau yang sering disebut musim Kemarau El Nino menyebabkan terjadinya kekeringan hampir di seluruh wilayah Kab. Purwakarta.“Hampir diseluruh wilayah(Purwakarta),”ucap Heryadi ...

Read More »

Selain Terjun Langsung Memantau, Dandim 0619 Ikut Padamkan Sisa Api Bersama Dinas Terkait

Purwakarta – Paska kebakaran kebun bambu yang berdekatan dengan pemukiman kembali ditinjau langsung Dandim 0619/Purwakarta Bersama Kadis BPBD yang berada di kp. Karangmukti RT 01/RW 01 Desa Karangmukti, Kec. Bungursari, Rabu,13 September 2023. Tampak hadir dalam peninjauan Letkol Andi Achmad Afandi selaku Dandim 0619 /Purwakarta bersama Kadis Damkar (Pemadam Kebakaran) beserta jajarannya yang berdampingan dengan anggota Brimob, polhut serta Danramil ...

Read More »

Pemdes Karangmukti Salurkan BLT Kepada Warga

Purwakarta – Pemerintahan Desa(Pemdes) Karangmukti, Kec. Bungursari salurkan Bantuan Langsung Tunai(BLT) kepada warga , Jumat 8 September 2023. H. Endin selaku Kepala Desa Karangmukti mengatakan, sebanyak 48 KK yang menerima bantuan serta mencakup antara Bulan April hingga Juni.“48 KK, untuk bulan April, Mei hingga Juni bang,”ucap Endin. Bantuan Langsung Tunai(BLT) merupakan salah satu program wajib dalam beberapa tahun terakhir Pemerintah ...

Read More »

Tujuh Hasil Karya Dari Purwakarta Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda

Faktajabar.co.id – Tujuh karya budaya dari Kabupaten Purwakarta yang telah ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) itu diantaranya, Kesenian Domyak, Kuliner Sate Maranggi, Simping Kaum, Seni Ibing Pencak Paleredan, Kuliner Gula Cikeris, Seni Carulung dan Peuyeum Bendul.“Pencapaian ini merupakan kebanggaan bagi kita semua. Karya budaya tersebut merupakan kekayaan dan identitas Kabupaten Purwakarta yang harus dijaga dan dilestarikan. Mari bersama-sama ...

Read More »