Tag Archives: jabar

Blanko KTP Raib, Eka Terancam Jadi Pegangguran

Pemdes Kalangsuria Diminta Tanggung Jawab Pemerintah Desa Kalangsuria, Kecamatan Rengasdengklok, Kabupaten Karawang, diminta bertanggungjawab atas pengaduan tentang raibnya blanko kartu tanda penduduk (KTP) atas nama salah satu warganya, Eka Adila Oktavia (17). Alasannya, blanko KTP elektronik atas nama Eka Adila Oktavia telah berhasil dicetak dan langsung dikirim melalui pemerintah kecamatan untuk diserahkan kepada pemohon melalui pemerintah desa. “Berdasarkan data dari ...

Read More »

Catat! Ini Infomasi Pemberangkatan Haji Tahun 2019

KARAWANG – Masyarakat di Kabupaten Karawang bisa mencatat informasi tanggal pemberangkatan haji tahun 2019. Siapa tahu ada sanak saudara yang berangkat haji. Namun tidak mengetahui jadwalnya. Berikut diinformasikan jadwal pemberangkatan, menurut Kepala Kantor Kementrian Agama Kantor Karawang, H. Sopyan. “Sebanyak 2.194 calon jamaah haji Karawang ini akan diberangkatkan dalam 6 kloter yang dimulai pada tanggal 7 Juli 2019.Para calon jamaah ...

Read More »

Akibat Gadget, Kualitas Komunikasi Antar Keluarga Menurun

KARAWANG– Ditengah-tengah majunya teknologi bukan berarti berkurang komunikasi dalam keluarga. Namun realitanya saat ini, berkembang teknologi pola komunikasi dengan keluarga mulai berkurang. Sebab itu, Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Karawang, Samsuri mengingatkan itu kepada masyarakat Kabupaten Karawang. Melalui peringatakan Hari Keluarga Nasional tahun 2019, Samsuri mengajak masyarakat untuk membangun kembali kualitas komunikasi bersama keluarga. ” Di hari keluarga nasional mari kita ...

Read More »

November, 124 Desa di Garut Gelar Pilkades Serentak

FAKTAJABAR.CO.ID – November 2019, sebanyak 124 desa di Kabupaten Garut akan melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2019. Sekretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat Pemerintahan Desa (DPMD) Kabupaten Garut, Asep Jaelani, mengatakan itu. Kata dia, ada 124 Desa yang akan melaksanakan Pilkades. Saat ini progresnya tengah menyusun tahapan sosialisasi. “Pemerintah desa yang akan melaksanakan Pilkades, saat ini sudah bisa membentuk panitia pemilihan. ...

Read More »

Gelar Lomba Fotografi, Kapolres: Ini Bentuk Apresiasi Kepada Fotografer Karawang

KARAWANG – Sebagai bentuk apresiasi kepada fotografer Karawang sekaligus rangkaian HUT Bhayangkara ke-73, Polres Karawang menggelar lomba fotografi yang diikuti oleh peserta dari Karawang, Purwakarta, Bekasi, juga Bandung yang bertemakan kedekatan TNI – Polri bersama masyarakat di Mall Karawang Central Plaza, Senin (1/7). Dalam perlombaan tersebut terdapat sebanyak 59 karya foto peserta yang terpilih maupun karya Humas yang dipajang pada ...

Read More »

Salah Satu Balon Kades Dengklok Utara Janji Wakafkan Tanah Pribadi Untuk TPU

KARAWANG – Salah satu nama bakal calon kepala desa di wilayah Desa Rengasdengklok Utara, Kecamatan Rengasdengklok, berjanji akan mewakafkan lahan tanah untuk tempat pemakaman umum untuk digunakan masyarakat luas. Demikian disampaikan tokoh pemuda sebagai bakal calon kades perwakilan warga Dusun Cikangkung barat, Asep Nurhayat, S.Pdi, M.M, mengetahui luas lahan tempat pemakaman umum yang ada saat ini hampir tidak lagi mampu ...

Read More »

HUT Bhayangkara ke 73 , Polres Karawang Gelar Upacara & Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan Pancawati

KARAWANG – Dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara ke-73, Polres Karawang menggelar upacara ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Pancawati Klari Karawang, Senin (1/7) pagi. Upacara ziarah dan tabur bunga tersebut langsung dipimpin Kapolres Karawang AKBP Nuredy Irwansyah Putra S.I.K., S.H., M.H. Kapolres memimpin penghormatan kepada arwah para pahlawan dan meletakkan karangan bunga sebagai tanda penghormatan kepada jasa para ...

Read More »

Sandiaga ke Jokowi-Ma’ruf: Selamat Bekerja dan Jalankan Amanah Rakyat

JAKARTA – Sandiaga Salahuddin Uno memberikan selamat kepada Presiden dan Wakil Presiden Teprilih 2019-2024 Joko Widodo (Jokowi) dan Ma’ruf Amin. Sandiaga mengucapkan selamat bekerja kepada Jokowi-Ma’ruf. “Kita telah bersama-sama mengikuti proses konstitusional dalam Pemilu 2019 ini, semua pihak dengan sungguh-sungguh menjalankan tugasnya dengan sebaik-baiknya, meletakkan kepentingan negara dan bangsa di atas kepentingan golongan pribadi,” kata Sandi seperti dilihat di akun ...

Read More »

Giat Olahraga Bersama Hingga Gobyak Balong Digelar sebagai Wujud Sinergitas TNI dan Polri di Karawang

KARAWANG– Bertempat di Arena Wisata Agro Kartika Jaya, di desa sukaluyu Telukjambe Timur Karawang, Minggu (30/6). Seluruh jajaran Polres Karawang dan Kodim 0604/ Karawang kembali bersinergi dengan menggelar kegiatan olahraga bersama disusul berbagai perlombaan seperti Gubyak Balong dalam menyambut HUT Bhayangkara ke -73. Olahraga bersama seperti senam bersama tersebut diikuti personel Polres Karawang dan Kodim 0604/Karawang dengan dipimpin langsung oleh ...

Read More »

Gembiranya Penjaga Makam Dapat Bantuan Dari Polsek karawang Kota

KARAWANG-Emid (60), penjaga makam di Gorowong Timur, Kelurahan Adiarsa Timuro, Kecamatan Karawang Timur, tersenyum lega. Pasalnya, sang penjaga makam yang sudah puluhan tahun itu mendapatkan bantuan santunan sembako dari Polsek Karawang Kota, Sabtu (29/6). “Saya mengucapkan terima kasih, Bantuan ini sangat berarti bagi saya. Semoga bapak-bapak Polisi ditambahkan rezekinya oleh Allah,” kata Emid (60). Kapolsek Karawang Kota, Kompol Iwan Ridwan ...

Read More »